Mitsui Bussan Scholarship Tawarkan Beasiswa Penuh S1 di Jepang, Ini Syaratnya

Rabu, 12 Januari 2022 - 14:47 WIB
Jangka Waktu Beasiswa:

- Program beasiswa Mitsui Bussan berjalan selama lima tahun enam bulan (5,5 tahun) dari Oktober 2022 hingga Maret 2028, dengan rincian sebagai berikut:

- Studi bahasa Jepang : 1,5 tahun (18 bulan)

- Masa studi di universitas: 4,0 tahun (48 bulan)

- Jumlah : 5,5 tahun (66 bulan)

Catatan:

Studi bahasa Jepang dijadwalkan akan dilakukan di Tokyo Japanese Language Education Center of Independent Administrative Institution, Japan Student Services Organization, Tokyo, Jepang (selanjutnya disebut “Japanese Language Center”).

Seluruh proses dari seleksi masuk hingga menyelesaikan kuliah di Jepang hanya dapat dicapai dengan usaha para penerima beasiswa.

Cara Mendaftar Beasiswa

Untuk mendaftar beasiswa Mitsui Bussan 2022, daftarkan email aktif pada halaman pendaftaran. Kemudian klik link yang dikirimkan oleh panitia penyelenggara untuk mengisi Formulir Pendaftaran Online (catatan: periksa Folder Spam/Junk Email jika tidak menemukan email aktivasi dari panitia).
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More