Keren! Mahasiswa UNS Raih Juara 1 Lomba International Creative Media Challenge
Senin, 19 September 2022 - 22:33 WIB

Mahasiswa UNS raih juara 1 lomba International Creative Media Challenge. Foto/Dok/UNS
JAKARTA - Prestasi membanggakan di tingkat internasional kembali diraih oleh mahasiswa Universitas Sebelas Maret ( UNS ) Surakarta.
Kali ini, prestasi membanggakan tersebut diraih oleh Mutiara Hana Huwaida, mahasiswa Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNS.
Baca juga: 92 Mahasiswa Indonesia Bertalenta Raih Beasiswa dari Daewoong Foundation
Rekannya, Alwannuha Fatah N. mahasiswa Prodi Pendidikan Teknik Bangunan FKIP UNS yang sukses raih juara 1 lomba International Creative Media Challenge.
International Creative Media Challenge sendiri merupakan kompetisi yang diselenggarakan oleh Vocational School of Universitas Sebelas Maret.
Kali ini, prestasi membanggakan tersebut diraih oleh Mutiara Hana Huwaida, mahasiswa Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNS.
Baca juga: 92 Mahasiswa Indonesia Bertalenta Raih Beasiswa dari Daewoong Foundation
Rekannya, Alwannuha Fatah N. mahasiswa Prodi Pendidikan Teknik Bangunan FKIP UNS yang sukses raih juara 1 lomba International Creative Media Challenge.
International Creative Media Challenge sendiri merupakan kompetisi yang diselenggarakan oleh Vocational School of Universitas Sebelas Maret.
Lihat Juga :