Mahasiswa, Kenali Konsep Ikigai Agar Tak Jenuh dan Malas Kuliah

Senin, 31 Oktober 2022 - 11:13 WIB
1. Passion: Melakukan sesuatu yang disenangi sehingga merasa bahagia seperti hobi.

2. Missin: Melakukan sesuatu yang dibutuhkan oleh lingkungan sekitar yang dapat berkontribusi dalam menyelesaikan permasalahan.

3. Profession: Melakukan sesuatu sesuai dengan keahlian yang dimiliki dan didapatkan dari pendidikan atau pelatihan.

4. Vocation: Melakukan sesuatu untuk mendapatkan penghasilan melalui kemampuan yang dimiliki.

Baca juga: Rektor Unair Terpilih Jadi Ketua FRI, Ajak Kampus Berkolaborasi

Penerapan Ikigai di Dunia Perkuliahan

1. Hal yang disukai (Passion): Melakukan kegiatan dari hobi seperti olahraga, fotografi, menari, dan sebagainya.

2. Kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat (Mission): Mengikuti kegiatan seperti pengabdian masyarakat, menjadi relawan, Kuliah Kerja Nyata (KKN), dan lainnya.

3. Kemampuan yang bisa dilakukan (Passion): Mengembangkan keahlian seperti mengikuti seminar, workshop, dan diskusi yang sesuai minat.

4. Hal-hal yang menghasilkan uang (Vocation): Bisa dengan menjadi freelancer atau panitia berbayar dalam sebuah event.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More