3.000 Sekolah Ikuti Acer Smart School Awards 2022, Berikut Daftar Para Pemenang

Rabu, 08 Februari 2023 - 09:48 WIB
loading...
3.000 Sekolah Ikuti...
Kemeriahan penyelenggaraan Acer Smart School Awards 2022 saat mengumumkan para pemenang dalam kategori School of The Year. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Acer Smart School Awards 2022 telah mengumumkan para pemenang yang diberikan kepada sekolah dan tenaga pendidik. Para pemenang dinilai berhasil melakukan transformasi teknologi digital dalam sistem pendidikan tingkat SD, SMP, SMA dan SMK.

Acer menyediakan total hadiah senilai lebih dari Rp500 juta untuk sekolah atau individu yang telah menerapkan prinsip smart school modern, dan serta terbukti sukses mendorong transformasi teknologi digital dalam kegiatan belajar mengajar mereka.



Sebanyak lebih dari 3.000 sekolah dari berbagai daerah di Indonesia telah berpartisipasi dalam kompetisi ini. Melalui Acer Smart School Awards 2022, sekolah maupun tenaga pendidik di Indonesia diberikan kesempatan untuk menunjukkan kemampuan terbaik mereka.

Tidak hanya memberikan penghargaan, tetapi Acer juga mempersiapkan rangkaian pelatihan melalui Jelajah Ilmu Academy, pembekalan teknis, dialog dan konsultasi penerapan, serta pendampingan khusus selama kompetisi berlangsung.

Fransisca Maya, Marketing Head of Acer Indonesia mengatakan, melalui Acer Smart School Awards 2022 ini, pihaknya optimistis perkembangan transformasi digital di Tanah Air bisa semakin cepat terealisasi dengan dukungan dari semua pihak.



"Program ini diharapkan memberikan manfaat positif bagi sekolah dan tenaga pendidik dalam mengimplementasikan metode belajar yang inovatif. Untuk itu Acer terus berkomitmen untuk menjadi bagian dalam mendorong integrasi teknologi dengan ekosistem pendidikan secara menyeluruh,” katanya dalam keterangan pers, Rabu (8/2/2023).

“Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh stakeholder dunia pendidikan yang ikut mensukseskan penyelenggaraan Acer Smart School Awards 2022. Kami terus berinovasi agar program ini menjadi salah satu contoh program empowerment bagi sekolah dan tenaga pendidik di Indonesia untuk senantiasa memberikan pendidikan yang berkualitas melalui berbagai macam terobosan dan inovasi teknologi digital,” tambah Fransisca.

Acer Smart School Awards 2022 juga menghadirkan para juri yang kompeten dengan latar belakang keahlian dalam berbagai cabang bidang pendidikan. Mereka adalah Prof. Dr. Ir. Richardus Eko Indrajit., M.Sc., M.B.A., M.Phil., M.Si selaku Direktur Pengurus Besar PGRI SLCC, Prof. Dr. Unifah Rosyidi, M.Pd., selaku Ketua Umum Pengurus Besar PGRI, Prof. Tian Belawati, M.Ed., Ph.d., selaku Guru Besar Universitas Terbuka, Fransisca Maya selaku Marketing Head of Acer Indonesia, dan beberapa juri lainnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
Sekolah Terpadu Sedaya...
Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Kembangkan Pendidikan Trilingual
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Apa Syarat Pengajuan...
Apa Syarat Pengajuan PIP 2025? Cek Dokumen yang Harus Disiapkan
Rekomendasi
Kronologi Rumitnya Duel...
Kronologi Rumitnya Duel Wajib Daniel Dubois vs Derek Chisora: Dipaksa IBF dan Urgensi Unifikasi Gelar
Cegah Keracunan, Badan...
Cegah Keracunan, Badan Gizi Nasional Benahi SOP Pelaksanaan MBG
Ada Khabib Nurmagomedov...
Ada Khabib Nurmagomedov di Balik Penolakan Islam Makhachev vs Ilia Topuria
Ulah Ken Arok Muda Ganggu...
Ulah Ken Arok Muda Ganggu Keamanan Wilayah Sebelum Jadi Raja Singasari
Gebyar Harlah 91 GP...
Gebyar Harlah 91 GP Ansor Dimeriahkan Pengukuhan Patriot Ketahanan Pangan hingga Peragaan Seni
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
Berita Terkini
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
4 jam yang lalu
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
5 jam yang lalu
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
14 jam yang lalu
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
15 jam yang lalu
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
15 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
16 jam yang lalu
Infografis
Tembus Rp25 Triliun,...
Tembus Rp25 Triliun, Berikut Daftar Bank Pemberi Utang ke Sritex
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved