5 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Cocok Bekerja di Ranah Digital Marketing

Senin, 13 Februari 2023 - 18:54 WIB
loading...
A A A
Selain itu, para mahasiswanya juga mendapat pembekalan terkait pemanfaatan teknologi informasi dalam kegiatan bisnisnya. Tentunya, hal tersebut akan relevan dengan dunia kerja Digital Marketing.

Baca juga : 5 Jurusan Kuliah dengan Biaya Paling Mahal

3. Ilmu Komunikasi

Berikutnya ada Ilmu Komunikasi. Tak hanya keahlian komputer, industri digital juga membutuhkan kemampuan dari rumpun sosial seperti prodi Ilmu Komunikasi.

Bukan sebatas kemampuan berbicara di depan umum, lulusan Ilmu Komunikasi ditempa untuk menyampaikan pesan atau informasi secara efisien. Seiring waktu, kemampuan tersebut bisa dikembangkan dalam berbagai bidang, termasuk Digital Marketing.

4. Teknik Informatika

Sejalan dengan bidangnya yang berbau digital, jurusan-jurusan seperti Teknik Informatika juga bisa menekuni dunia Digital Marketing. Nantinya, para mahasiswa di jurusan ini akan belajar terkait penguasaan teknologi dan pengembangannya.

Setelah lulus, Anda hanya perlu menambah pengetahuan tentang pemahaman bisnis ataupun pemasaran untuk meningkatkan kualitas sebagai tenaga kerja Digital Marketing.

5. Manajemen

Jurusan kuliah Manajemen memiliki sejumlah peminatan seperti Keuangan, Pemasaran, Operasi, hingga Sumber Daya Manusia. Bagi Anda yang ingin bekerja di bidang Digital Marketing, bisa mengambil Manajemen Pemasaran.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
3 Lowongan Waskita Karya...
3 Lowongan Waskita Karya di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Jurusan yang Dibutuhkan
Teuku Riefky Ajak Mahasiswa...
Teuku Riefky Ajak Mahasiswa FEB UI Kolaborasi di Sektor Ekonomi Kreatif
MNC Sekuritas Gandeng...
MNC Sekuritas Gandeng PT Capital Asset Management Edukasi Mahasiswa Universitas Tazkia Bogor
Ini 5 Jurus MNC University...
Ini 5 Jurus MNC University yang Siap Membekalimu untuk Berkarier di Berbagai Bidang Usaha Milik MNC Group
12 Jurusan di UNJ dengan...
12 Jurusan di UNJ dengan Persaingan Terendah, Panduan Mendaftar SNBT 2025
Komitmen MNC University...
Komitmen MNC University Membangun Masa Depan Mahasiswa dan Menciptakan Dampak Sosial
5 Jurusan ITERA dengan...
5 Jurusan ITERA dengan Peminat Tertinggi di SNBP 2025, Nomor 1 Bukan Prodi Teknik
Rekomendasi
Sejarah Nuzulul Quran...
Sejarah Nuzulul Qur'an dan Amalan yang Dianjurkan
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Meghan Markle Tolak...
Meghan Markle Tolak Memutuskan Hubungan dengan Keluarga Kerajaan
Prabowo Kumpulkan Para...
Prabowo Kumpulkan Para Rektor Kampus Negeri Dan Swasta Sore Ini, Bahas Apa?
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Berita Terkini
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka untuk Buka Puasa Bersama, Check It Out
3 jam yang lalu
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
4 jam yang lalu
Lowongan Kerja Sucofindo...
Lowongan Kerja Sucofindo di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, IPK 2.5 Bisa Daftar
4 jam yang lalu
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
11 jam yang lalu
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
15 jam yang lalu
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
15 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved