Prodi Baru ITERA Ini Punya Peluang Kerja Menjanjikan Bidang IT, Apa Itu?

Sabtu, 18 Februari 2023 - 07:44 WIB
loading...
Prodi Baru ITERA Ini...
Prodi Rekayasa Instrumentasi dan Automasi ITERA memiliki peluang kerja menjanjikan di bidang IT. Foto/ITERA.
A A A
JAKARTA - Institut Teknologi Sumatera ( ITERA ) memiliki program studi baru Rekayasa Instrumentasi dan Automasi. Calon mahasiswa yang ingin bekerja di dunia IT bisa memilih jurusan ini di penerimaan mahasiswa baru .

Meski jurusan ini terbilang baru, namun ada peluang kerja yang menjanjikan bagi lulusannya di masa depan. Sebab mereka dicari sektor industri yang kini banyak menerapkan sistem automasi dengan pemanfaatan teknologi informasi (IT)

Koordinator Prodi Rekayasa Instrumentasi dan Automasi ITERA Sabar menyampaikan, jurusan ini didirikan karena melihat tingginya kebutuhan sistem automasi di era Revolusi Industri 4.0.

Baca juga: Majelis Wali Amanat IPB University Lantik 4 Wakil Rektor Periode 2023-2028

Menurutnya, instrumentasi adalah ilmu yang mempelajari mengenai alat ukur, cara pembuatan alat, cara pengukuran dan pengamatan suatu alat. Sedangkan automasi ialah proses untuk mengerjakan sesuatu yang sebelumnya dilakukan oleh manusia ke mesin.

"Jurusan ini juga berkaitan dengan beberapa Prodi seperti Teknik Informatika, Teknik Elektro, Teknik Fisika, Teknik sistem Energi, Biomedis, Fisika, dan Sains data. Prodi tersebut akan saling bersinggungan," katanya, dikutip dari laman ITERA, Sabtu (18/2/2023).

Program studi AI memiliki peluang karier yang beragam di berbagai bidang industri. Lulusan prodi IA bisa bekerja di perbankan di bidang software engineer, tester, sales engineer, dan juga dapat memasuki dunia industri untuk merancang sebuh sistem atau teknologi yang memudahkan proses produksi.

Baca juga: Apakah Universitas Pertahanan Menerima Lulusan SMK? Temukan Jawabannya di Sini

Sabar menambahkan, mahasiswa diberikan kebebasan sepenuhnya untuk menentukan bidang pekerjaannya dengan dibekali ilmu dasar yaitu membuat alat sederhana instrumentasi dan kemampuan dibidang IT.

Namun para lulusan AI dituntut menguasai minimal satu bahasa pemograman (pemograman visual) yang penerapannya akan difokuskan dibidang kontrol khususnya bidang industri.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Rekomendasi
Usulan Pergantian Wapres...
Usulan Pergantian Wapres Gibran Dinilai Mustahil Terjadi dan Inkonstitusional
Boy William Rilis Reality...
Boy William Rilis Reality Show Terbaru CASH QUEENS! 9 Wanita Siap Rebutkan 300 Juta Rupiah
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
3 Hakim Pemvonis Bebas...
3 Hakim Pemvonis Bebas Ronald Tannur Dituntut 9-12 Tahun Penjara
Daftar Tanggal Merah...
Daftar Tanggal Merah di Bulan Mei 2025: Libur Nasional, Cuti Bersama, dan Long Weekend
Peduli Pencegahan Kanker...
Peduli Pencegahan Kanker Payudara Diluncurkan di Palangka Raya
Berita Terkini
UTBK 2025 Dimulai Besok,...
UTBK 2025 Dimulai Besok, Perhatikan Tata Tertib Sebelum, Saat, dan Sesudah Ujian Berlangsung
17 menit yang lalu
5 Doa Mustajab Menghadapi...
5 Doa Mustajab Menghadapi UTBK 2025, Bikin Fokus, Tenang, dan Nilai Tembus Langit!
1 jam yang lalu
UTBK EduPro 2025: Kompetisi...
UTBK EduPro 2025: Kompetisi Nasional untuk Guru SMA, Dorong Profesionalisme Pengajar UTBK-SNBT di Indonesia
1 jam yang lalu
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
7 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Selamat...
10 Contoh Ucapan Selamat Hari Kartini dalam Bahasa Inggris untuk Berbagai Momen
8 jam yang lalu
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
9 jam yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved