Bagi Inspirasi ke Anak Muda, Sekolah SWA Hadirkan Konferensi TEDxYouth

Sabtu, 25 Februari 2023 - 15:48 WIB
loading...
A A A
Co-Principal SWA Alexander menjelaskan, acara TEDxYouth ini merupakan suatu kesempatan dan wadah bagi seluruh komunitas sekolah ini dalam mengembangkan kreativitas sesuai dengan jati diri masing-masing.

“Berbagai pembicara profesional akan membagikan pengalaman hidup mereka yang dapat menginspirasi kita bagaimana memberdayakan diri dan memberikan perubahan bagi lingkungan sekitar kita,” ungkapnya.

Acara TEDxYouth yang ke-6 ini diharapkan dapat menginspirasi setiap individu untuk dapat memberdayakan diri mereka dengan lebih baik serta menjadikan diri mereka lebih relevan dengan perkembangan dunia modern melalui sharing yang dibawakan oleh 8 pembicara profesional dari berbagai latar belakang dan spesialisasi yang berbeda.

Selain itu, acara ini bukan hanya menghadirkan oleh para pembicara profesional saja, sejumlah murid dari sekolah yang dibuka pada Juli 2008 ini juga akan membagikan berbagai kisah inspiratif dan pengalaman mereka secara langsung dengan harapan memotivasi para kaum muda.

Mereka memberi inspirasi untuk terus mengembangkan dan menyesuaikan diri dengan berbagai tantangan di era modern ini. Di sela-sela acara selama jeda istirahat, para siswa juga menampilkan kemampuan mereka dalam kolaborasi musik dan kesenian.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
Sekolah Terpadu Sedaya...
Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Kembangkan Pendidikan Trilingual
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Peluang Kerja Sama dengan LP3I
Siapa Calon Guru di...
Siapa Calon Guru di Sekolah Rakyat? Gus Ipul Beri Bocoran Ini
GSIS 2025 Kenalkan Manfaat...
GSIS 2025 Kenalkan Manfaat AI dalam Pembelajaran Bagi Insan Pendidikan
SWA Ajak Siswa Wujudkan...
SWA Ajak Siswa Wujudkan Kepedulian Sosial Melalui Pembangunan Rumah Layak Huni
MNC University dan Poltek...
MNC University dan Poltek Harber Jalin Kerja Sama Strategis
BPK Penabur Jakarta...
BPK Penabur Jakarta Dorong Pembelajaran Holistik Lewat Spirit of Challenge 2025
iNews Media Group dan...
iNews Media Group dan Kemendikdasmen Jalin Sinergi untuk Pendidikan Indonesia
Rekomendasi
Paula Verhoeven Klarifikasi...
Paula Verhoeven Klarifikasi Hubungan dengan Pria yang Diduga Selingkuhannya, Bukan Orang Ketiga
Dorong Transformasi,...
Dorong Transformasi, Nilai Ekspor Mebel dan Kerajinan Jepara Tembus Rp5 Triliun
Prediksi Formasi Timnas...
Prediksi Formasi Timnas Indonesia jika Dean Zandbergen Dinaturalisasi
Baim Wong Sering Minta...
Baim Wong Sering Minta Cerai, Paula Verhoeven sampai Memohon demi Pertahankan Pernikahan
Tiru Prabowo, Wali Kota...
Tiru Prabowo, Wali Kota Jambi Akan Gelar Retreat Ketua RT Hasil Pilkate Serentak
Absen Pemakaman Paus...
Absen Pemakaman Paus Fransiskus, Prabowo Berencana Kirim Utusan ke Vatikan
Berita Terkini
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
1 jam yang lalu
Penjurusan SMA Bakal...
Penjurusan SMA Bakal Hidup Lagi, Prabowo Beri Arahan Khusus ke Mendikdasmen
2 jam yang lalu
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
2 jam yang lalu
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Kasatmata atau Kasat Mata?
2 jam yang lalu
UTBK SNBT 2025 Resmi...
UTBK SNBT 2025 Resmi Dimulai, 860.975 Peserta Berebut Kursi di PTN Favorit
3 jam yang lalu
Pesan Mendikti untuk...
Pesan Mendikti untuk Peserta UTBK 2025: Tunjukkan yang Terbaik, Lawan Rasa Takut
5 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved