Tampilkan Kekayaan Budaya, Kemendikbudristek Fasilitasi Film Bermutu Karya Sineas Nasional

Kamis, 09 Maret 2023 - 18:30 WIB
loading...
Tampilkan Kekayaan Budaya,...
Penandatanganan nota kesepahaman Kemendikbudristek bersama Pomps Film dan Adhya Pictures mengenai dukungan produksi proyek Indonesiana Film 2021 berjudul Tulang Belulang Tulang. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ditjenbud Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi ( Kemendikbudristek ) terus mengembangkan dan memfasilitasi terciptanya film bermutu karya sineas nasional. Film ini akan menampilkan kekayaan budaya Indonesia melalui program Indonesiana Film.

Kali ini, salah satu film yang menarik perhatian besar dan mendapat dukungan produksi berjudul Tulang Belulang Tulang. Skenario film Tulang Belulang Tulang merupakan hasil inkubasi program Indonesiana Film tahun 2021 yang digelar Kemendikbudristek.

Baca juga: Profil Jurusan Kuliah Geografi Lingkungan UGM dan Prospek Kerjanya

Terkait hal ini, Akses Film Financing Indonesiana Film Vivian Idris mengatakan, bukti nyata telah ditunjukkan Ditjenbud Kemendikbudristek melalui Direktorat Perfilman, Musik, dan Media (PMM) untuk memfasilitasi dan memberikan kemanfaatan terhadap kemajuan sinema nasional dan ide para sineas.

“Direktorat PMM Kemendikbudristek memfasilitasi riset dan survei lokasi. Kemudian juga akan membantu komunikasi ke pemerintah daerah setempat dan berupaya mencarikan investor produksi filmnya,” ungkap Vivian, di Jakarta, Rabu (9/3/2023).

Vivian menjelaskan, program Indonesiana Film menjadi seperti laboratorium penulisan melalui serangkaian kegiatan, seperti lokakarya dan mentoring, yang diikuti para pegiat sinema nasional.

Baca juga: Jadwal Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2023, Catat Infonya

Selain itu, Vivian menambahkan, dalam Indonesiana Film para pesertanya mengikuti pendidikan selama setahun. Namun peserta tidak mempunyai keterikatan bila proyek film diproduksi lalu menerima investor dari mana saja sebab itu hal terpisah dari kegiatan Indonesiana film.

“Setiap tahun disaring tiga karya film yang terbaik. Salah satunya film Tulang Belulang Tulang menjadi skenario terbaik Indonesiana Film tahun 2021,” tukas Vivian.

Sedangkan penulis dan sutradara film Tulang Belulang Tulang Sammaria Sari Simanjuntak mengungkapkan, workshop Indonesiana Film berpengaruh memperkuat percaya diri dengan skenario yang telah dibuat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
Profil Pendidikan Sutradara...
Profil Pendidikan Sutradara Film Jumbo Ryan Andriandhy, Lulusan Kampus Elite Dunia
Tempe, Jaranan, dan...
Tempe, Jaranan, dan Teater Mak Yong Diajukan ke UNESCO sebagai Warisan Budaya Dunia
Perkuat Ekosistem Perfilman...
Perkuat Ekosistem Perfilman Indonesia, ILUNI UI Gelar IMAC Film Fest 2025
Premiere Film Mahasiswa...
Premiere Film Mahasiswa MNC University, Kreativitas Storytelling yang Menginspirasi
DNK TV FDIKOM Raih Penghargaan...
DNK TV FDIKOM Raih Penghargaan Film Terbaik Kategori Mahasiswa di FFBAN 2024
5 Film Korea tentang...
5 Film Korea tentang Ibu, Menguras Air Mata dan Sarat Makna
Film Jumbo Tembus 9,4...
Film Jumbo Tembus 9,4 Juta Penonton, KKN di Desa Penari Terancam Tergeser
Jumbo Geser Agak Laen...
Jumbo Geser Agak Laen Jadi Film Indonesia Terlaris Kedua
Rekomendasi
Prabowo: Islam Ajarkan...
Prabowo: Islam Ajarkan Perdamaian, Jadi Solusi di Tengah Dunia yang Kehilangan Arah
5 Artis yang Dinikahi...
5 Artis yang Dinikahi TNI, Bella Saphira Dipersunting Letnan Jenderal
Prabowo Ajak Negara...
Prabowo Ajak Negara OKI Bela Palestina secara Nyata: Jangan Sekadar Diskusi
Petualangan Seru Mamah...
Petualangan Seru Mamah Nada Cari Sayur Liar dan Masak Kerang Ranga Bareng Anak-anak!
Dari Sayang Jadi Santet,...
Dari Sayang Jadi Santet, Tenny Tap Ungkap Kisah Mencekam Santet dari Mantan
BKI Menjawab Tantangan...
BKI Menjawab Tantangan Pengangkutan Kendaraan Listrik Melalui Laut
Berita Terkini
48 Tahun Jadi Kampus...
48 Tahun Jadi Kampus Unggulan di Indonesa, UWKS Telah Luluskan 48.000 Sarjana
Pelajar Indonesia Harumkan...
Pelajar Indonesia Harumkan Nama Bangsa di Asia Youth International Model United Nations 17th
Wisuda 2025, Plt Rektor...
Wisuda 2025, Plt Rektor Moestopo Tekankan Lifelong Learning ke Wisudawan
Siswa SMAK 7 Penabur...
Siswa SMAK 7 Penabur Raih Juara di Olimpiade Fisika, Ini Rahasianya
Apakah STIN Buka Pendaftaran...
Apakah STIN Buka Pendaftaran Calon PNS 2025? Lulus Jadi Intel Negara
Kisah Gelar Abdi, Anak...
Kisah Gelar Abdi, Anak ART dari Pati yang Tembus 22 Kampus Dunia
Infografis
7 Film Indonesia Terlaris,...
7 Film Indonesia Terlaris, Salah Satunya Film Jumbo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved