15 Jenis Beasiswa yang Tersedia di Universitas Pertamina, Cek Daftarnya!
loading...
A
A
A
Sekolah Karakter yang dimaksud contohnya adalah Sekolah Boarding, Sekolah Taruna, Sekolah Pesantren atau Berasrama, Sekolah Afiliasi, dan lain-lain. Nantinya, calon mahasiswa yang lulus pada jenis beasiswa ini diharapkan menjadi Agent of Change serta menjadi Penggerak baik di dalam kampus maupun di luar kampus.
Beasiswa Karakter Unggulan dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaran Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
-Asrama
Beasiswa Future Leaders dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaraan Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
Beasiswa Ujung Negeri dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaraan Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Uang saku di semester ganjil dan genap selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
-Berkesempatan untuk tinggal Asrama
Beasiswa Ujung Negeri PP POLRI dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaraan Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Uang saku di semester ganjil dan genap selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
-Berkesempatan untuk tinggal Asrama
Beasiswa Karakter Unggulan dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaran Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
-Asrama
8. Beasiswa Future Leaders
Beasiswa Future Leaders diberikan kepada siswa/i lulusan tahun 2022 yang memiliki jiwa pemimpin dan pengalaman berorganisasi selama menempuh pendidikan di Sekolah Menengah Atas (SMA) atau Sederajat, seperti Ketua OSIS, Ketua, sekretaris atau bendahara kegiatan tingkat sekolah, Kabupaten/Kota, Provinsi, atau Nasional.Beasiswa Future Leaders dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaraan Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
9. Beasiswa Ujung Negeri (BUN)
Beasiswa Ujung Negeri (BUN) merupakan komitmen Universitas Pertamina untuk menyediakan pendidikan tinggi bagi lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) atau sederajat yang berasal dari Daerah Tertinggal (berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 63 tahun 2020).Beasiswa Ujung Negeri dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaraan Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Uang saku di semester ganjil dan genap selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
-Berkesempatan untuk tinggal Asrama
10. Beasiswa Ujung Negeri Persatuan Purnawirawan POLRI (PP POLRI)
Beasiswa Ujung Negeri PP POLRI merupakan beasiswa yang diperuntukkan bagi keluarga besar Persatuan Purnawirawan POLRI lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) atau sederajat yang berasal dari Daerah Tertinggal berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 63 tahun 2020.Beasiswa Ujung Negeri PP POLRI dengan benefit sebagai berikut:
-Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)
-Pembebasan Biaya Sumbangan Penyelenggaraan Pendidikan (SPP) 100% selama 8 semester
-Uang saku di semester ganjil dan genap selama 8 semester
-Pembebasan Biaya POP-UP
-Pembebasan Biaya Asuransi Kecelakaan Mahasiswa
-Pembebasan Biaya Tes Narkotika
-Subsidi Pembayaran Kuliah Lapangan/Kerja Praktik
-Pembebasan Biaya Wisuda
-Berkesempatan untuk tinggal Asrama