Rincian Biaya Kuliah Universitas Negeri Jakarta, Segini Besarannya

Rabu, 07 Juni 2023 - 17:02 WIB
loading...
Rincian Biaya Kuliah...
Rincian biaya kuliah Universitas Negeri Jakarta (UNJ) penting untuk diketahui bagi calon mahasiswa. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Rincian biaya kuliah Universitas Negeri Jakarta (UNJ) penting untuk diketahui bagi calon mahasiswa . Sebab, biaya kuliah tersebut akan dibebankan kepada mahasiswa selama masa studinya berlangsung.

UNJ merupakan salah satu kampus pendidikan yang berdiri sejak 16 Mei 1964. Melihat tahun berdirinya, kampus yang satu ini masuk dalam daftar kampus tertua di Indonesia.

Sebagai salah satu kampus tertua di Indonesia, UNJ terkenal dengan kampus yang memiliki tenaga pendidik profesional. Untuk mendaftar di kampus ini, para calon mahasiswa baru harus memilih salah satu seleksi pendaftaran. Di antaranya ada SNBP, SNBT dan jalur mandiri.



Pada saat melakukan pendaftaran, ada banyak data yang harus diisi. Salah satunya yaitu data tentang penghasilan dari orang tua. Para pendaftar harus mengisinya dengan benar lantaran akan berpengaruh dengan penentuan biaya kuliah.

Biaya Kuliah di UNJ sejak tahun 2013 telah menggunakan sistem Uang Kuliah Tunggal (UKT). Dimana besaran biaya UKT sendiri akan ditentukan dengan tingkat kemampuan masing-masing orang tua mahasiswa tersebut, bukan dilihat dari jalur masuk UNJ.

Bagi Anda yang sudah tamat pendidikan Sekolah Menengah Atas atau sederajat dan akan melanjutkan pendidikan di Universitas Negeri Jakarta, simak rincian biaya kuliah UNJ berikut ini:

Rincian Biaya Kuliah Universitas Negeri Jakarta untuk Program Sarjana

Dikutip dari laman resmi Universitas Negeri jakarta Rabu, (7/6/2023), berikut rincian biaya kuliah Universitas Negeri Jakarta:

1. Akuntansi

Biaya Kuliah Tunggal: 8.764.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.700.000; 4.900.000; 5.500.000; 6.100.000; 7.200.000; 8.400.000), Bidikmisi: 2.400.000.

2. Bimbingan & Konseling

Biaya Kuliah Tunggal: 6.741.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.000.000; 3.900.000; 4.500.000; 5.100.000; 5.800.000; 6.400.000), Bidikmisi: 2.400.000.

3. Fisika

Biaya Kuliah Tunggal: 10.786.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 4.000.000; 4.500.000; 5.200.000; 6.200.000; 8.000.000; 10.000.000), Bidikmisi: 2.400.000.


4. Kimia

Biaya Kuliah Tunggal: 11.218.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 4.150.000; 4.650.000; 5.250.000; 6.250.000; 8.000.000; 10.000.000), Bidikmisi: 2.400.000.

5. Manajemen

Biaya Kuliah Tunggal: 6.741.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.500.000; 4.500.000; 5.000.000; 5.400.000; 5.800.000; 6.400.000), Bidikmisi: 2.400.000.

6. Pendidikan Bisnis

Biaya Kuliah Tunggal: 6.741.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.100.000; 3.550.000; 4.100.000; 4.900.000; 5.700.000; 6.400.000), Bidikmisi: 2.400.000.

7. Pendidikan Agama Islam

Biaya Kuliah Tunggal: 6.741.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.100.000; 3.700.000; 5.000.000; 5.600.000; 5.800.000; 6.400.000), Bidikmisi: 2.400.000.

8. Pendidikan Bahasa Indonesia

Biaya Kuliah Tunggal: 7.011.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 4.000.000; 4.700.000; 5.400.000; 6.000.000; 6.400.000; 6.700.000), Bidikmisi: 2.400.000.

9. PGSD

Biaya Kuliah Tunggal: 7.011.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.000.000; 3.900.000; 4.500.000; 5.100.000; 5.800.000; 6.400.000), Bidikmisi: 2.400.000.

10. Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini

Biaya Kuliah Tunggal: 6.741.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.000.000; 3.900.000; 4.500.000; 5.100.000; 5.800.000; 6.400.000), Bidikmisi: 2.400.000.

11. Psikologi

Biaya Kuliah Tunggal: 10.786.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 4.000.000; 6.200.000; 7.200.000; 6.200.000; 9.300.000; 10.300.000), Bidikmisi: 2.400.000.

12. Sastra Indonesia

Biaya Kuliah Tunggal: 8.063.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 4.600.000; 5.500.000; 6.200.000; 6.900.000; 7.400.000; 7.700.000), Bidikmisi: 2.400.000.

13. Teknologi Pendidikan

Biaya Kuliah Tunggal: 7.011.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 3.000.000; 4.000.000; 4.700.000; 5.300.000; 6.000.000; 6.700.000), Bidikmisi: 2.400.000.

14. Biologi

Biaya Kuliah Tunggal: 11.218.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 4.150.000; 4.650.000; 5.250.000; 6.250.000; 8.000.000; 10.000.000), Bidikmisi: 2.400.000.

15. Ilmu Komputer/Informatika

Biaya Kuliah Tunggal: 9.194.000, Biaya UKT gol 1-8: (500.000; 1.000.000; 4.000.000; 4.500.000; 5.200.000; 6.200.000; 8.000.000; 8.000.000), Bidikmisi: 2.400.000.

Demikian ulasan tentang rincian biaya kuliah Universitas Negeri Jakarta. Untuk melihat lebih lengkap tentang rincian daftar biaya kuliah UNJ, kini bisa disimak di laman resminya.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Peluang Kerja Sama dengan LP3I
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Biaya Kuliah PPDS Anestesi...
Biaya Kuliah PPDS Anestesi Unpad, Ternyata Mahal Juga!
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah PPDS Anestesi? Cek UKT di UI, UGM, Unpad, Unair, dan Unri
9 Jurusan Unair dengan...
9 Jurusan Unair dengan UKT di Bawah Rp10 Juta Jalur Mandiri 2025
Rekomendasi
Pertama di Dunia, Uni...
Pertama di Dunia, Uni Emirat Arab Akan Gunakan AI untuk Membuat Undang-Undang
Cegah Keracunan, Badan...
Cegah Keracunan, Badan Gizi Nasional Benahi SOP Pelaksanaan MBG
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 2: Renata Menyelidiki Siapa Orang di Balik Pembunuhan Ayahnya
PN Surakarta Gelar 2...
PN Surakarta Gelar 2 Sidang Perdana Gugatan ke Jokowi Hari Ini
Terobosan Ganda Jetour:...
Terobosan Ganda Jetour: Sistem Super Hybrid Off-road dan Mobil Amfibi yang bisa Mengapung di Air!
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
Berita Terkini
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
3 jam yang lalu
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
4 jam yang lalu
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
13 jam yang lalu
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
14 jam yang lalu
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
14 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
15 jam yang lalu
Infografis
Diskon 20% Tarif Tol...
Diskon 20% Tarif Tol Jakarta-Semarang untuk Mudik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved