Pendaftaran KIP Kuliah untuk Seleksi Mandiri 2023 Dibuka, Ada Biaya Studi dan Uang Saku

Minggu, 18 Juni 2023 - 08:48 WIB
loading...
Pendaftaran KIP Kuliah...
Pendaftaran KIP Kuliah untuk seleksi mandiri 2023 sudah dibuka. Foto/Dok/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Pendaftaran Kartu Indonesia Pintar ( KIP ) Kuliah untuk jalur seleksi mandiri telah dibuka. Tidak hanya untuk calon mahasiswa baru di PTN namun juga PTS.

Setelah dibuka untuk penerimaan mahasiswa baru di Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi dan Tes, maka kini pendaftaran KIP Kuliah untuk seleksi mandiri telah dibuka.

Bagi kalian yang belum beruntung menjadi mahasiswa baru di jalur SNBP dan SNBT, jangan khawatir karena masih ada kesempatan untuk mencoba di jalur seleksi mandiri PTN dan juga PTS.

KIP Kuliah akan memberikan biaya pendidikan yang akan dibayarkan langsung ke kampus yang besarannya sesuai dengan akreditasi jurusan. Lalu akan ada biaya hidup yang akan ditransfer langsung ke rekening mahasiswa.

Dikutip dari Buku Panduan KIP Kuliah 2023, berikut ini informasinya untukmu yang ingin mendaftar KIP Kuliah di seleksi mandiri.

Baca juga: 8 Kampus Pelat Merah Launching Beasiswa APERTI BUMN 2023, Cek Info Lengkapnya di Sini

Kriteria Penerima KIP Kuliah 2023


1. Tercatat di Daftar Penerima KIP

Mahasiswa haruslah yang memegang atau memiliki Kartu Indoensia Pintar (KIP) Pendidikan Menengah.

2. Masuk dalam DTKS

Calon penerima tercatat di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) atau penerima bantuan sosial Kementerian Sosial, seperti:
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Gaji Dosen Honorer Ternyata...
Gaji Dosen Honorer Ternyata Segini! Cek Kisaran Terbarunya di Sini
Terjawab Sudah, Ini...
Terjawab Sudah, Ini Perbedaan PIP dan KIP yang Perlu Diketahui Orang Tua
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
SK Nominasi PIP 2025...
SK Nominasi PIP 2025 Sudah Terbit, Segera Aktivasi Rekeningmu!
28 PTN Resmi Buka Penerimaan...
28 PTN Resmi Buka Penerimaan Mahasiswa Baru lewat SMMPTN Barat 2025
Universitas Sanata Dharma...
Universitas Sanata Dharma Kukuhkan 3 Guru Besar Baru
Kepala LL Dikti IV Tinjau...
Kepala LL Dikti IV Tinjau Fasilitas Kampus STMIK AMIKBANDUNG
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap,...
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap, Polda Jabar: Tersangka Beraksi 2 Tahun
Peluang Pengelolaan...
Peluang Pengelolaan Zakat dan Infak di Kampus Negeri: Sinergi antara Baznas dan Lembaga Amil Zakat
Rekomendasi
PM Australia Anthony...
PM Australia Anthony Albanese Disambut Airlangga dan Sugiono di Halim Perdanakusuma
Prabowo Ajak Negara...
Prabowo Ajak Negara OKI Bela Palestina secara Nyata: Jangan Sekadar Diskusi
Bawa Permen Ganja dari...
Bawa Permen Ganja dari Thailand, Pebasket AS Ditangkap Polisi
Investasi Raksasa Korea...
Investasi Raksasa Korea Batal, Hyundai dan LG Tegaskan Komitmen: Baterai Mobil Listrik Made in Indonesia Tetap Menyala!
JICT Raih Nilai Memuaskan...
JICT Raih Nilai Memuaskan Audit SMK3, Komitmen K3 Terus Ditingkatkan
BKI Menjawab Tantangan...
BKI Menjawab Tantangan Pengangkutan Kendaraan Listrik Melalui Laut
Berita Terkini
48 Tahun Jadi Kampus...
48 Tahun Jadi Kampus Unggulan di Indonesa, UWKS Telah Luluskan 48.000 Sarjana
Pelajar Indonesia Harumkan...
Pelajar Indonesia Harumkan Nama Bangsa di Asia Youth International Model United Nations 17th
Wisuda 2025, Plt Rektor...
Wisuda 2025, Plt Rektor Moestopo Tekankan Lifelong Learning ke Wisudawan
Siswa SMAK 7 Penabur...
Siswa SMAK 7 Penabur Raih Juara di Olimpiade Fisika, Ini Rahasianya
Apakah STIN Buka Pendaftaran...
Apakah STIN Buka Pendaftaran Calon PNS 2025? Lulus Jadi Intel Negara
Kisah Gelar Abdi, Anak...
Kisah Gelar Abdi, Anak ART dari Pati yang Tembus 22 Kampus Dunia
Infografis
Jurusan Kuliah yang...
Jurusan Kuliah yang Cocok dan Peluang Kerjanya untuk Introvert
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved