Jalur Mandiri Universitas Brawijaya Tanpa Tes Ditutup Besok, Buruan Daftar

Jum'at, 30 Juni 2023 - 09:59 WIB
loading...
A A A
8. Mengisi form pendaftaran di laman https://admisi.ub.ac.id;

9. Memilih program studi yang dituju berdasarkan persyaratan pada poin II;

10. Mengunggah berkas kelengkapan pendaftaran sebagai berikut:
- Foto diri ukuran 3 x 4 background warna bebas (Bisa pakai foto Ijazah/UTBK)
- Rapor per Semester sesuai ketentuan pada poin IV yang telah dilegalisir pihak sekolah apabila tidak mendapatkan legalisir dapat Scan dari rapor aslinya.
- Scan Ijazah/SKL (bagi siswa lulusan 2021/2022) yang telah di legalisir Pihak Sekolah/ Scan Surat Keterangan Lulus yang lulusan 2023. (Dapat dari Scan aslinya).
- Kartu Tanda Penduduk (KTP)/Surat Keterangan Kependudukan dan Kartu Keluarga (KK).
- Bagi yang memiliki Sertifikat prestasi unggul (3 prestasi terbaik) di bidang akademik, olahraga dan seni serta keagamaan saat menempuh Pendidikan SMA/MA/SMK (jika ada prestasi yang diisikan pada isian prestasi);
Tingkat Internasional (Juara I, Juara II, Juara III, Gold, Silver, Bronze)
Tingkat Nasional (Juara I, Juara II, Juara III, Gold, Silver, Bronze)
Tingkat Regional/Provinsi/Kabupaten/Kota (Juara I, Juara II, Juara III, Gold, Silver, Bronze)
Hafizh Al-Quran (5, Juz, 10 Juz, 20 Juz, 30 Juz)
Penghafal Kitab Suci dari Agama yang berlaku di Indonesia

11. Menyetujui pernyataan isian data dan melakukan finalisasi pendaftaran;

12. Mencetak kartu peserta seleksi atau simpan dalam bentuk file PDF.

Demikian tadi informasi seleksi mandiri Universitas Brawijaya jalur nilai UTBK dan rapor yang akan ditutup besok. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
Perhatian, Ini 10 Kesalahan...
Perhatian, Ini 10 Kesalahan Fatal yang Bisa Menyebabkan Siswa Gagal Lolos UTBK SNBT 2025
3 Lokasi Pusat UTBK...
3 Lokasi Pusat UTBK 2025 di Unair, Peserta Ujian Harus Memakai Kemeja Putih
Jadwal dan Cara Daftar...
Jadwal dan Cara Daftar Jalur Mandiri UGM 2025, Simak di Sini!
Jadwal Pendaftaran SIMAK...
Jadwal Pendaftaran SIMAK UI 2025, Camaba Siap-siap Ya
Seleksi Mandiri Unpad...
Seleksi Mandiri Unpad untuk Hafiz Quran 2025 Dibuka, Tanpa Tes
Rekomendasi
Haji 2025: 5 Aturan...
Haji 2025: 5 Aturan Penting yang Perlu Anda Ketahui
Kumpulan Doa agar Diwafatkan...
Kumpulan Doa agar Diwafatkan Husnul Khatimah, Yuk Amalkan!
Perang Dagang Membara,...
Perang Dagang Membara, China Perintahkan Semua Maskapai Campakkan Boeing
7 Fakta Terbaru Polemik...
7 Fakta Terbaru Polemik Ijazah Jokowi, Muncul Gugatan Lagi hingga Dibela Hercules
Harga Emas Antam Menggila...
Harga Emas Antam Menggila Tembus Rp1.916.000 per Gram, Level Tertinggi Sepanjang Masa
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 45: Terkuaknya Perjanjian Pranikah Andra dan Nabila
Berita Terkini
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
4 jam yang lalu
Ijasah atau Ijazah,...
Ijasah atau Ijazah, Mana Penulisan yang Benar?
5 jam yang lalu
Jejak Pendidikan Pangeran...
Jejak Pendidikan Pangeran Mohammad bin Salman, Putra Mahkota dan Arsitek Visi 2030 Arab Saudi
5 jam yang lalu
Ini Arti Sangkil dan...
Ini Arti Sangkil dan Mangkus, Kata yang Jarang Dipakai dan Diketahui Orang
6 jam yang lalu
Kabar Gembira, Dosen...
Kabar Gembira, Dosen di 29 PTN BLU Ini akan Terima Tukin Mulai 2025
21 jam yang lalu
Tukin Cair, Begini Perbedaan...
Tukin Cair, Begini Perbedaan Skema Penghasilan Dosen sesuai Perpres No 19 Tahun 2025
23 jam yang lalu
Infografis
6 Universitas Terbaik...
6 Universitas Terbaik Luar Pulau Jawa Masuk Daftar THE AUR 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved