3 Universitas dengan Jurusan Sosiologi Terbaik di Indonesia dan Biaya Kuliahnya

Minggu, 02 Juli 2023 - 08:07 WIB
loading...
A A A
Jurusan Sosiologi UGM berada di bidang ilmu sosial dan humaniora. Berikut ini besaran UKT Pendidikan Unggul Sosiologi nya.

1 UKT Pendidikan Unggul: Rp8.800.000
2. UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25%: Rp6.600.000
3. UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50%: Rp4.400.000
4. UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75%: Rp2.200.000
5. UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100%: Rp0

Baca juga: Universitas Negeri Terfavorit di Yogyakarta, Wajib Masuk List Calon Mahasiswa

Sedangkan untuk mahasiswa yang diterima di jalur UM CBT UGM 2023 dikenakan Sumbangan Solidaritas Pendidikan Unggul (SSPU) UGM sebesar Rp20 juta untuk bidang Ilmu Sosial dan Humaniora.

2. Universitas Indonesia (UI)


Jurusan Sosiologi UI berada di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip). Program sarjana Sosiologi berdiri pertama kali pada 1 Septemner 1962 dengan nama jurusan Sosiologi sebagai bagian dari Ilmu Pengetahuan Kemasyarakatan.

Profil lulusan sarjana Sosiologi UI yakni menghasilkan yang mampu menerapkan penelitian dan analisis sosial berdasarkan prinsip-prinsip bekerja sebagai peneliti, perencana, analis, dan praktisi sosial, sesuai dengan kode etik profesi dan unggul di tingkat nasional maupun Asia Tenggara.

Biaya Kuliah Sosiologi UI

1. UKT K1: 0 sampai dengan Rp500 ribu
2. UKT K2: > Rp500 sampai dengan Rp1 juta
3. UKT K3: > Rp1 juta sampai dengan Rp2 juta
4. UKT K4: >Rp2 juta sampai dengan Rp4 juta
5. UKT K5: > Rp3 juta sampai dengan Rp4 juta
6. UKT K6: >Rp4 juta sampai dengan Rp5 juta
7. UKT K7: >5 juta sampai dengan Rp7,5 juta
8. UKT K8: > Rp7,5 juta sampai dengan Rp10 juta
9. UKT K9: > Rp10 juta sampai dengan Rp12,5 juta
10. UKT K10: > Rp12,5 juta sampai dengan Rp15 juta
11. UKT K11: > Rp15 juta sampai dengan Rp17,5 juta.

3. Universitas Airlangga (Unair)


Jurusan Sosiologi Unair berada di Fakultas Ilmu Politik dan Ilmu Sosial di ranah Sosial Humaniora (Soshum).

Biaya kuliah jurusan Sosiologi di Unair untuk jalur mandiri terbagi atas Uang Kuliah Semester yang dibayar setiap semester dan Uang Kuliah Awal (UKA) yang dibayar sekali pada saat masuk Unair.

Jalur Mandiri Unair

UKS: Rp6 juta
UKA: Rp30 juta
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1592 seconds (0.1#10.140)