5 Kampus dengan Fakultas Kedokteran Tertua di Indonesia

Rabu, 16 Agustus 2023 - 07:01 WIB
loading...
5 Kampus dengan Fakultas...
5 kampus dengan fakultas kedokteran tertua di Indonesia. Foto/FK UGM.
A A A
JAKARTA - Sejarah pendirian Fakultas Kedokteran di Indonesia ternyata memiliki riwayat yang panjang dan bisa dirunut sejak zaman penjajahan Belanda. Berikut ini ulasan 5 kampus kedokteran tertua di Indonesia.

Selain menjadi sejarah dalam perkembangan dunia pendidikan tinggi di Indonesia, tak bisa dimungkiri, usia suatu kampus atau fakultas tentunya bisa dijadikan pertimbangan untuk melihat seberapa berpengalaman fakultas atau kampus tersebut memberikan pengajaran kepada mahasiswa kedokteran.

Dikutip dari laman resmi masing-masing kampus, berikut ini sejarah pendirian 5 kampus dengan fakultas kedokteran tertua di Indonesia.

5 Kampus Kedokteran Tertua di Indonesia

1. Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada (UGM)


Fakultas Kedokteran UGM telah melalui sejarah panjang sejak zaman penjajahan Belanda. Diawali dengan sekolah kedokteran School tot Opleiding (STOVIA) yang kemudian berubah menjadi Geneeskundige Hoge School (GHS) di Jakarta.

GHS kemudian ditutup oleh Jepang dan sebagai gantinya berdirilah perguruan tinggi bernama Djakarta Ika Daigaku yang mayoritas fasilitas dan pengajar berasal dari GHS.

Pada masa Proklamasi Kemerdekaan RI, Djakarta Ika Daigaku diambil alih oleh pemerintah Indonesia dan berubah menjadi Perguruan Tinggi Kedokteran (PTK) di Jakarta.

Karena situasi keamanan yang tidak mendukung seiring dengan pergolakan yang terjadi di Jakarta, PTK dialihkan ke Yogyakarta yang saat itu sebagai kota penting Republik Indonesia.

Baca juga: Jenjang Berliku Menjadi Dokter di Indonesia, Gelar Sarjana Saja Belum Cukup

Sayangnya, saat itu Yogyakarta tidak memiliki fasilitas yang cukup untuk pendirian Perguruan Tinggi Kedokteran, sehingga pendirian dipindahkan ke Klaten.

Secara resmi PTK bagian klinik dibuka di Surakarta pada 4 Maret 1946. Sedangkan PTK bagian pre-klinik dibuka di Klaten pada 5 Maret 1946, sekaligus menjadi tonggak sejarah pendirian Fakultas Kedokteran UGM.

PTK bersama dengan Perguruan Tinggi Kedokteran Gigi (PTKG) dan Perguruan Tinggi Ahli Obat (PTAO) pindah dari Klaten ke Yogyakarta pada 1949.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Menteri Pendidikan Filipina...
Menteri Pendidikan Filipina Kunjungi FKUI, Bahas Kerja Sama Regional Pendidikan dan Riset
7 Dokter Spesialis Paling...
7 Dokter Spesialis Paling Dibutuhkan Masyarakat, Bisa Jadi Pilihan Mahasiswa Kedokteran
Fakultas Kedokteran...
Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Semarang Ciptakan Dokter Muslim Ahli Stem Cell dan Regeneratif
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
Prodi Vokasi Ini Lebih...
Prodi Vokasi Ini Lebih Sulit Ditembus dari Kedokteran di SNBP 2025 Unair
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah Kedokteran yang Bisa Ditanggung KIP Kuliah 2025?
UKT Fakultas Kedokteran...
UKT Fakultas Kedokteran UGM 2025, dari Nol Rupiah hingga yang Paling Mahal
Daya Tampung Prodi Pendidikan...
Daya Tampung Prodi Pendidikan Dokter di UI dan Unpad melalui Jalur SNBT, Cek di Sini
Cerita Daffa, Mahasiswa...
Cerita Daffa, Mahasiswa Kedokteran Unsoed Penerima KIP: Jadi Dokter Bukan Soal Materi
Rekomendasi
Hasil Piala Sudirman...
Hasil Piala Sudirman 2025: Rinov/Pitha Sempurnakan Kemenangan Indonesia atas Inggris 5-0
Raih Gelar Liga ke-20,...
Raih Gelar Liga ke-20, Liverpool Klub Tersukses di Tanah Inggris
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
Kumpulan Rekor Liverpool...
Kumpulan Rekor Liverpool usai Juara Liga Inggris 2024/2025
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
13 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
18 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
19 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
19 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
20 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
Pemprov DKI Jakarta...
Pemprov DKI Jakarta Potong Pajak Pembelian BBM 5%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved