Biaya Kuliah Jenjang S2 dan S3 di UI Tahun 2023, Info Lengkapnya di Sini

Kamis, 28 September 2023 - 19:37 WIB
loading...
Biaya Kuliah Jenjang...
Universitas Indonesia (UI) membuka pendaftaran Seleksi Masuk Universitas Indonesia (SIMAK UI) gelombang 3 tahun 2023 untuk jenjang Magister atau S2 dan jenjang Doktor atau S3. Foto/Antara
A A A
JAKARTA - Ini biaya kuliah program S2 dan S3 di UI. Berminat melanjutkan studi ke jenjang pascasarjana dan doktor (S3)? Universitas Indonesia (UI) membuka pendaftaran Seleksi Masuk Universitas Indonesia (SIMAK UI) gelombang 3 tahun 2023 untuk jenjang Magister atau S2 dan jenjang Doktor atau S3.

Pendaftaran telah dibuka sejak 25 September 2023 pada laman penerimaan UI. Bagi kamu yang akan mendaftar S2 maupun S3 di UI, perlu mengetahui biaya kuliah yang dikenakan.

Mengutip laman penerimaan UI, biaya kuliah reguler jenjang S2 dan S3 di UI tahun 2023 terdiri dari Uang Kuliah Tunggal (UKT) yang dibayarkan per semester dan Iuran Pengembangan Institusi (IPI) yang hanya dibayarkan satu kali selama masa perkuliahan. Artikel kali ini akan membahas kisaran biaya kuliah S2-S3 UI kategori kelas regular

Biaya Kuliah S2 UI

Fakultas Kedokteran

1. Semua Prodi/Peminatan

UKT (Rp13.750.000)

IPI (Rp17.600.000)

2. Kedokteran Kerja

UKT (Rp13.750.000)IPI (Rp17.600.000)

Fakultas Kedokteran Gigi

1. Ilmu Kedokteran Gigi Dasar

UKT (Rp12.500.000)

IPI (Rp35.000.000)

2. Ilmu Kedokteran Gigi Komunitas
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Menteri Pendidikan Filipina...
Menteri Pendidikan Filipina Kunjungi FKUI, Bahas Kerja Sama Regional Pendidikan dan Riset
Biaya Kuliah PPDS Anestesi...
Biaya Kuliah PPDS Anestesi Unpad, Ternyata Mahal Juga!
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah PPDS Anestesi? Cek UKT di UI, UGM, Unpad, Unair, dan Unri
9 Jurusan Unair dengan...
9 Jurusan Unair dengan UKT di Bawah Rp10 Juta Jalur Mandiri 2025
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Lulus SNBP 2025 di ITS,...
Lulus SNBP 2025 di ITS, IPB, dan ITB? Berikut Biaya Kuliahnya untuk Semua Jurusan
7 Bidang Ilmu IPB, ITB,...
7 Bidang Ilmu IPB, ITB, UI, Unair, dan UGM Tembus Top 100 Dunia, Daftar di SNBT 2025?
6 Universitas dengan...
6 Universitas dengan Jurusan Hukum Terbaik Dunia 2025, Daftar di SNBT
Rekomendasi
Gubernur Jabar Dedi...
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Diancam Dibunuh
Resmi di Bawah OJK,...
Resmi di Bawah OJK, Valbury Komitmen Tingkatkan Layanan Nasabah
Pengacara TIPU UGM yang...
Pengacara TIPU UGM yang Gugat Jokowi soal Ijazah Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen
Cara Daftar Koperasi...
Cara Daftar Koperasi Merah Putih, Simak Panduan Lengkapnya
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
Praktisi Hukum: Marcella...
Praktisi Hukum: Marcella Santoso dan Ary Bakri Mencederai Profesi Advokat
Berita Terkini
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
2 jam yang lalu
Berapa Skor UTBK Tertinggi...
Berapa Skor UTBK Tertinggi untuk Lolos SNBT di UI, UGM, ITB, dan Unpad 2025?
3 jam yang lalu
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah...
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah Palsu, Begini Cara Mengeceknya
3 jam yang lalu
UTBK 2025 Dimulai Besok,...
UTBK 2025 Dimulai Besok, Perhatikan Tata Tertib Sebelum, Saat, dan Sesudah Ujian Berlangsung
4 jam yang lalu
5 Doa Mustajab Menghadapi...
5 Doa Mustajab Menghadapi UTBK 2025, Bikin Fokus, Tenang, dan Nilai Tembus Langit!
5 jam yang lalu
UTBK EduPro 2025: Kompetisi...
UTBK EduPro 2025: Kompetisi Nasional untuk Guru SMA, Dorong Profesionalisme Pengajar UTBK-SNBT di Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved