Siap-siap, Rekrutmen Bersama BUMN 2024 Segera Dibuka, Berikut Jadwalnya

Jum'at, 16 Februari 2024 - 13:55 WIB
loading...
A A A
c. S1/Diploma IV: 30 tahun

d. S2: 35 tahun

3. Nilai IPK minimal 3.00 dengan skala 4.00 untuk jenjang D3, D4 dan S1; minimal 3.25 dari skala 4.00 untuk S2

4. Nilai rata-rata Ujian Sekolah minimal 75 dengan skala 100 untuk lulusan SMA

5. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia

6. Jenis kelamin menyesuaikan kebutuhan posisi lapangan pekerjaan

7. Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba

8. Memiliki dokumen SKCK dari Kepolisian (bila ada)

9. Memiliki sertifikasi pelatihan yang sesuai dengan kompetensi dan rekomendasi pengalaman kerja (bila ada)

10. Memiliki rekomen komunitas yang berprestasi di bidang olahraga/seni/digital creator/start up (bila ada)

Tahapan Seleksi RBB 2024


1. Registrasi: Pendaftaran secara daring melalui laman FHCI BUMN.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1765 seconds (0.1#10.140)