6 Sekolah Kedinasan 2024 yang ada Uang Pensiun Bagi Lulusannya

Sabtu, 27 April 2024 - 09:00 WIB
loading...
6 Sekolah Kedinasan...
Salah satu kelebihan Sekolah Kedinasan adalah kesempatan menjadi CPNS. Jika sudah berstatus PNS, maka lulusan sekolah kedinasan bisa mendapatkan gaji tetap, tunjangan, dan uang pensiun. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini 6 Sekolah Kedinasan 2024 yang ada uang pensiun. Salah satu kelebihan Sekolah Kedinasan yang banyak diincar adalah kesempatan menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) bagi lulusannya setelah lulus kuliah.

Jika sudah berstatus PNS, maka lulusan sekolah kedinasan bisa mendapatkan gaji tetap, tunjangan, dan uang pensiun.Artikel kali ini akan membahas daftar Sekolah Kedinasan yang menyediakan uang pensiun di hari tua, simak ya!

5 Sekolah Kedinasan yang Ada Uang Pensiun


1. Politeknik Keuangan Negara-Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (PKN STAN)


Lulusan PKN STAN banyak yang langsung jadi CPNS dan akan ditempatkan di lingkungan Kementerian Keuangan RI maupun instansi pemerintah lainnya dan pemerintah daerah sesuai dengan formasi yang tersedia.

Berdasarkan PMK Nomor 226/PMK.01/2020, lulusan program D3 STAN akan diangkat menjadi CPNS golongan IIC. Sementara, lulusan D1 STAN akan menempati golongan IIA.

Kemudian untuk lulusan D4 akan disamakan dengan lulusan S1, yakni golongan IIIA. Berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 15 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedelapan Belas atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977, gaji lulusan STAN adalah sebagai berikut:

• Lulusan PKN STAN program D1: Rp 2.022.200-Rp 3.373.600 (PNS golongan IIA)

• Lulusan PKN STAN program D3: Rp 2.301.800-Rp 3.665.000 (PNS golongan IIC)

• Lulusan PKN STAN program D4: Rp 2.579.400-Rp 4.236.400 (PNS golongan IIIA)

Karena itu mereka yang lolos di STAN berhak mendapatkan uang pensiun jika sudah tidak bekerja.

2. Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN)


Pada saat mendaftar sekolah kedinasan ini, ada syarat yang berbunyi apabila pendaftar dinyatakan lulus, maka pendaftar tidak diperkenankan mengundurkan diri, sanggup tidak menikah/kawin selama mengikuti pendidikan.

Serta bersedia diangkat menjadi CPNS/PNS dan ditugaskan/ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Artinya, siswa yang sudah diterima di IPDN akan langsung jadi CPNS setelah lulus.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
8 Sekolah Kedinasan...
8 Sekolah Kedinasan dengan Akreditasi Unggul, Lulus Jadi PNS dan Prajurit Muda
10 Sekolah Kedinasan...
10 Sekolah Kedinasan Gratis yang Banyak Diburu di 2024, Lulus Jadi PNS
Siapa Calon Guru di...
Siapa Calon Guru di Sekolah Rakyat? Gus Ipul Beri Bocoran Ini
Kampus BUMN Ini Buka...
Kampus BUMN Ini Buka Jalur Beasiswa Kedinasan, Lulus Langsung Kerja di PT Pos Indonesia
Cara Cek Penetapan NIP...
Cara Cek Penetapan NIP CPNS dan PPPK di Mola BKN, Mudah Banget!
BKN dan Kemendikti Permudah...
BKN dan Kemendikti Permudah ASN Tugas Belajar, Kenaikan Pangkat hingga Kuliah Daring
Mitos atau Fakta, Kuliah...
Mitos atau Fakta, Kuliah di PKN STAN Gratis dan Dapat Uang Saku?
Resmi, Daftar PKN STAN...
Resmi, Daftar PKN STAN 2025 Tidak Lagi Pakai Nilai UTBK
Tata Cara CPNS dan PPPK...
Tata Cara CPNS dan PPPK 2024 yang Mau Mengundurkan Diri Tanpa Kena Sanksi
Rekomendasi
Bang Jago Pasuruan Tantang...
Bang Jago Pasuruan Tantang Duel Polisi di Depan Keluarga, Akhirnya Terkapar Positif Nyabu
Kejurnas Piala Ketua...
Kejurnas Piala Ketua Umum FORKI III Digelar Mei 2025
Pertama Kali di Dunia,...
Pertama Kali di Dunia, Robot Humanoid China Ikut Lomba Lari Melawan Manusia, Siapa Pemenangnya?
Gelar Halalbihalal,...
Gelar Halalbihalal, Muhammadiyah Tegaskan Komitmennya terhadap Keharmonisan
Trump Beri Sinyal Damai...
Trump Beri Sinyal Damai dengan China: Mereka Hubungi Saya Beberapa Kali
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Harus Kehilangan Masa Depan di AS, Ini Alasan Utamanya
Berita Terkini
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
4 jam yang lalu
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
7 jam yang lalu
Ini Alasan PB PGRI Dukung...
Ini Alasan PB PGRI Dukung Kembalinya Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA
8 jam yang lalu
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
12 jam yang lalu
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
12 jam yang lalu
4 Materi Seleksi Kompetensi...
4 Materi Seleksi Kompetensi PPPK Kemenkumham 2024, Cek Jadwal Lengkapnya di Sini!
13 jam yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved