Jurusan Kuliah yang Lulusannya Banyak Diterima BUMN Besar, Bisa Jadi Acuan Pilih Prodi

Senin, 24 Juni 2024 - 11:49 WIB
loading...
Jurusan Kuliah yang...
Salah satu pertimbangan untuk memilih jurusan kuliah adalah peluang kerja setelah lulus, di antaranya bisa berkarier di Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Foto ilustrasi/Ist
A A A
JAKARTA - Ini sejumlah jurusan kuliah yang lulusannya diprediksi banyak diterima di BUMN besar. Salah satu pertimbangan untuk memilih jurusan kuliah adalah peluang kerja setelah lulus, di antaranya berkarier di Badan Usaha Milik Negara (BUMN).

BUMN seringkali menjadi incaran para lulusan baru karena menawarkan berbagai keuntungan. Dikutip dari Instagram @kejarptn.id, Senin, 24 Juni 2024, artikel kali ini akan membahas daftar jurusan kuliah yang lulusannya diprediksi banyak diterima bekerja di BUMN besar, simak ya!

Daftar Jurusan Kuliah yang Paling Banyak Diterima BUMN Besar


1. Pertamina


Teknik Mesin: 499 orang

Teknik Kimia: 445 orang

Teknik Industri: 212 orang

Akuntansi: 207 orang

Teknik Elektro: 205 orang

2. Bank Mandiri


Akuntansi dan Keuangan: 1012 orang

Teknologi Informasi: 982 orang

Akuntansi: 955 orang

Administrasi Bisnis: 919 orang


3. PLN


Teknik Elektro: 1239 orang
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3928 seconds (0.1#10.140)