Sambut HUT RI, Ini 15 Lagu Nasional Bertema Nasionalisme dan Patriotisme Bangsa

Jum'at, 02 Agustus 2024 - 10:00 WIB
loading...
A A A
Memuja pulau
Nan indah permai
Tanah airku
Indonesia

12. Garuda Pancasila


Berikut lirik lagu nasional semangat Garuda Pancasila ciptaan Sudharnoto:

Garuda pancasila
Akulah pendukungmu
Patriot proklamasi
Sedia berkorban untukmu

Pancasila dasar negara
Rakyat adil makmur sentosa
Pribadi bangsaku

Ayo maju maju
Ayo maju maju
Ayo maju maju

Garuda pancasila
Akulah pendukungmu
Patriot proklamasi
Sedia berkorban untukmu

Pancasila dasar negara
Rakyat adil makmur sentosa
Pribadi bangsaku

Ayo maju maju
Ayo maju maju
Ayo maju maju

13. Bangun Pemudi Pemuda


Berikut lirik lagu nasional yang cocok untuk lomba, Bangun Pemudi Pemuda ciptaan Alfred Simanjuntak:

Bangun pemudi pemuda Indonesia
Tangan bajumu singsingkan untuk negara
Masa yang akan datang kewajibanmu lah
Menjadi tanggunganmu terhadap nusa
Menjadi tanggunganmu terhadap nusa

Sudi tetap berusaha jujur dan ikhlas
Tak usah banyak bicara trus kerja keras
Hati teguh dan lurus pikir tetap jernih
Bertingkah laku halus hai putra negri
Bertingkah laku halus hai putra negri

14. Satu Nusa Satu Bangsa


Berikut lagu nasional pendek Satu Nusa Satu Bangsa ciptaan Liberty Manik:

Satu nusa
Satu bangsa
Satu bahasa kita
Tanah Air
Pasti jaya
Untuk Selama-lamanya
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3371 seconds (0.1#10.140)