Tips dari YouTube dan Instagram Bawa Mahasiswa Unesa Lolos IISMA ke Rusia

Selasa, 13 Agustus 2024 - 09:42 WIB
loading...
Tips dari YouTube dan...
Irene Carol Christabel, mahasiswa Unesa jurusan Sastra Inggris yang lolos IISMA-Co ke Lomonosov Moscow State University, Rusia. Foto/Unesa.
A A A
SURABAYA - IISMA merupakan prorgram Kemendikbudristek untuk mengirimkan mahasiswa belajar di luar negeri selama satu semester. Salah satunya mahasiswa Unesa yang berhasil lolos IISMA ke Rusia

Dia adalah Irene Carol Christabel, mahasiswa jenjang Sarjana (S1) Universitas Negeri Surabaya (Unesa) jurusan Sastra Inggris yang lolos IISMA-Co ke Lomonosov Moscow State University, Rusia.

Baca juga: Dulu Terkendala Biaya, KIP Kuliah Wujudkan Mimpi Aby dan Tunjung Lolos IISMA

Irene yang bercita-cita menjadi diplomat ini sebelumnya gagal di International Student Mobility Awards (IISMA). Namun ia mencoba lagi mendaftar IISMA Co-Funding.

“Rasanya jiwa kompetitif saya tertantang, dan akhirnya sekitar dua bulan setelah itu ada informasi tentang IISMA-CO ini dan coba daftar,” katanya, dikutip dari laman Unesa, Selasa (13/8/2024).

Baca juga: Mau Jadi Pengusaha? Ikuti IISMA Entrepreneur yang Buka Pendaftaran hingga 17 Mei 2024

Belajar dari pengalaman, Ine, sapaan akrabnya, pun bekerja keras membuat esai dan memperbaiki hasil tes profisiensi bahasa Inggrisnya. meskipun menulis esai merupakan hal yang melelahkan baginya.

Tak sampai di situ, Ine pun banyak menggali informasi dari para awardee IISMA sebelumnya.
Selain itu, ia juga memanfaatkan tips yang didapat di YouTube ataupun Instagram untuk memperbaiki esainya.

“Sering nonton YouTube kalau mau persiapan buat tes bahasa Inggrisnya. Saya ngerasanya lebih nyaman aja dan santai," beber Ine mengungkapkan kuncinya lolos IISMA-Co ke Rusia.

Baca juga: Selama 2024, Jumlah Mahasiswa President University yang Lolos IISMA Naik 70 Persen
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Momen Haru Ayah Wakili...
Momen Haru Ayah Wakili Wisuda Anaknya yang Meninggal Dunia Sambil Membawa Foto di Unesa
Profil FIKK Unesa, Fakultas...
Profil FIKK Unesa, Fakultas Tempat Marselino Ferdinan Kuliah di Surabaya
3 Potret Marselino Ferdinan...
3 Potret Marselino Ferdinan Sambangi Kampus Unesa di Surabaya
Marselino Ferdinan Kuliah...
Marselino Ferdinan Kuliah di Mana? Jawabannya Kampus Rumah Para Juara
Dua Mahasiswa Prodi...
Dua Mahasiswa Prodi Aktuari President University Raih Beasiswa IISMA 2024 di Jerman dan Hungaria
Profil Universitas Patrice...
Profil Universitas Patrice Lumumba Rusia, Almamater Murad Aidit Adik Kandung Ketua Komite Central PKI
Mahasiswa Universitas...
Mahasiswa Universitas BSI Raih Beasiswa IISMA ke Universitas Terbaik di Spanyol
Mau Kuliah Gratis ke...
Mau Kuliah Gratis ke Luar Negeri? Daftar Beasiswa S1-S3 ke Rusia 2025 Berikut Ini
Cerita Kartika, Ibu...
Cerita Kartika, Ibu Rumah Tangga dan Dosen Raih Doktor di Unesa dengan IPK 4.0
Rekomendasi
Profil Ivanka Trump,...
Profil Ivanka Trump, Anak Donald Trump yang Punya Gelar Sabuk Biru Jiu-Jitsu
Bagaimana Iran Kehilangan...
Bagaimana Iran Kehilangan Bahrain?
Gelar Baksos, Ketua...
Gelar Baksos, Ketua DPRD Jakarta: Hipmi Jaya Jadi Contoh Pengusaha Lain untuk Berbagi
Contraflow Diterapkan...
Contraflow Diterapkan di Tol Jakarta-Cikampek selama Arus Mudik dan Balik Lebaran, Ini Jadwalnya
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Buka Rahasia di Podcast Barunya Mulai April, Singgung Keluarga Kerajaan?
Tangis Histeris Sambut...
Tangis Histeris Sambut Jenazah Rosalina Rerek Sogen, Guru Korban Kekejaman KKB Papua
Berita Terkini
Dana BOS Madrasah dan...
Dana BOS Madrasah dan BOP RA 2025 Mulai Dicairkan, Simak Mekanismenya
7 menit yang lalu
Keren Banget, Siswi...
Keren Banget, Siswi Berusia 15 Tahun Ini Berhasil Lulus SNBP 2025 di Unair
1 jam yang lalu
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
2 jam yang lalu
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
4 jam yang lalu
OTC Bali Dukung Sinergi...
OTC Bali Dukung Sinergi Pemerintah untuk Perlindungan Siswa PKL di Luar Negeri
16 jam yang lalu
Jejak Pendidikan Willie...
Jejak Pendidikan Willie Salim, Konten Kreator yang Viral karena Tragedi Rendang Hilang di Palembang
20 jam yang lalu
Infografis
Rencana AS Keluar dari...
Rencana AS Keluar dari NATO dan PBB Didukung Elon Musk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved