Begini Cara Bedakan E-Meterai Asli dan Palsu, Cek Biar Lolos CPNS 2024!

Jum'at, 30 Agustus 2024 - 11:13 WIB
loading...
Begini Cara Bedakan...
Pelamar perlu mewaspadai kemungkinan beredarnya E-Meterai atau meterai elektronik palsu saat mendaftar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Begini cara membedakan E-Meterai asli dan palsu untuk memuluskan proses pendaftaran CPNS 2024. Salah satu syarat wajib pelamar CPNS 2024 adalah menguplod meterai elektronik (E-Meterai).

Hanya saja, pelamar CPNS perlu mewaspadai kemungkinan beredarnya E-Meterai palsu. Jika diketahui menggunakan E-Meterai palsu maka proses pendaftaran bisa dianggap gugur. Artikel kali ini akan membagikan tips untuk membedakan E-Meterai asli dan palsu, simak ya!

Berbagai Cara Bedakan E-Meterai Asli dan Palsu


Peruri Digital dan BKN menyampaikan tiga opsi membedakan e-meterai yang asli dan yang palsu. Simak langkahnya seperti dikutip dari pos di akun Instagram @peruri.digital dan @bkngoidofficial, Kamis (29/8/2024) berikut ini:


1. Cara Membedakan E-Meterai Asli dan Palsu dengan PDF Reader


1. Buka folder dokumen yang akan dibubuhi e-meterai

2. Klik kanan dokumen

3. Klik Open with Acrobat Reader atau Buka dengan Acrobat Reader

4. Klik 2 kali pada e-meterai

5. Klik Signature Properties

6. Klik Show Signer's Certificate

7. Baca validasi e-meterai, sesuai (asli) atau tidak (palsu)

Baca juga: Dukung Pendaftaran CASN 2024, Peruri dan BKN Luncurkan Website E-Meterai Resmi

2. Cara Membedakan E-Meterai Asli dan Palsu dengan Verification Peruri


1. Buka browser

2. Buka situs https://verification.peruri.co.id

3. Masukkan file (dokumen) ke situs Verification Peruri dengan seret file ke bagian Drag and Drop

4. Centang kotak Saya Bukan Robot

5. Cek validasi e-meterai

3. Cara Membedakan E-Meterai Asli dan Palsu dengan TTE Kominfo


1. Buka browser

2. Buka https://tte.kominfo.go.id/verifyPDF

3. Pada laman PFDSign, klik tombol biru Unggah Dokumen PDF

4. Pilih dokumen

5. Klik Open atau Buka

6. Klik Tampilkan

7. Cek data e-meterai

Cara Membeli E-Meterai CPNS 2024


1. Buka browser

2. Buka https://www.meterai-elektronik.com

3. Klik Daftar Sekarang

4. Isikan nomor handphone dan nama lengkap

5. Buat password

6. Konfirmasi password

7. Klik Lanjutkan

8. Log in ke akun dengan isi nomor handphone dan password

9. Klik Beli e-Meterai

10. Pilih Jumlah Keping e-Meterai

11. Klik Beli

12. Pada konfirmasi pembelian, perhatikan kotak deskripsi

13. Lakukan pembayaran melalui QRIS

14. Refresh tab untuk melihat kuota e-meterai

15. Unduh (download) bukti pembayaran.
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
50 Contoh Soal Tes Wawasan...
50 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan Beserta Jawabannya untuk Seleksi CPNS dan BUMN
Cara Daftar CPNS 2025,...
Cara Daftar CPNS 2025, Simak Langkah-langkah Mudahnya!
Link Pengumuman Hasil...
Link Pengumuman Hasil Seleksi CPNS Kemenkumham 2024, Cek Namamu di Daftar Kelulusan!
Jadwal Pengumuman SKB...
Jadwal Pengumuman SKB CPNS 2024, Ini Rilis Resmi dari BKN
Pengumuman Jadwal SKB...
Pengumuman Jadwal SKB CAT CPNS Kemenkumham 2024, Ini Ketentuannya
SKB CPNS Kemendikbudristek...
SKB CPNS Kemendikbudristek 2024, Cek Rangkaian Tes dan Bobot Penilaiannya
Pemutakhiran NIK Jadi...
Pemutakhiran NIK Jadi Syarat Pembebasan PBB-P2 di Jakarta, Ini Cara dan Ketentuannya
Begini 3 Cara Mudah...
Begini 3 Cara Mudah Menghilangkan Pegal-pegal di Leher
LMA Suku Irarutu Kaimana...
LMA Suku Irarutu Kaimana Imbau Peserta Seleksi CPNS dan P3K Sabar Tunggu Pengumuman
Rekomendasi
Kylian Mbappe si Manusia...
Kylian Mbappe si Manusia Rekor
Polri Siap Kerahkan...
Polri Siap Kerahkan Pasukan untuk Tertibkan Premanisme, Serius atau Cuma Omon-omon?
Mengapa Danau Aral Mengering?
Mengapa Danau Aral Mengering?
Israel Peringatkan Warga...
Israel Peringatkan Warga Yaman Tinggalkan 3 Pelabuhan yang Dikuasai Houthi, Bakal Diserang Besar-besaran
Dubes Belanda Naik Transjakarta,...
Dubes Belanda Naik Transjakarta, ASN Jakarta Masih Banyak Langgar Rabu Wajib Transportasi Umum
Ultimatum Juara Kelas...
Ultimatum Juara Kelas Berat Ringan: Magomed Ankalaev Desak Pereira Gelar Rematch di UFC 317!
Berita Terkini
Perbedaan 3 Nama Panggilan...
Perbedaan 3 Nama Panggilan Pelajar Sekolah Kedinasan, Taruna, Praja, dan Mahasiswa
2 Sekolah Kedinasan...
2 Sekolah Kedinasan Ini Siap Buka Pendaftaran Calon PNS 2025
Beasiswa LPDP Program...
Beasiswa LPDP Program Master ke Irlandia 2025 Dibuka, Simak Syaratnya
Terjawab Sudah, Ini...
Terjawab Sudah, Ini Perbedaan PIP dan KIP yang Perlu Diketahui Orang Tua
Kemitraan UI dan UC...
Kemitraan UI dan UC Berkeley Makin Erat, Dorong Riset Lintas Negara
Unair Buka 4 Jalur Mandiri...
Unair Buka 4 Jalur Mandiri 2025: Syarat, Jadwal, dan Tips Lolos Seleksi
Infografis
4 Tim Lolos Perempat...
4 Tim Lolos Perempat Final Euro 2024, Ada Jerman dan Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved