Kapan Seleksi Administrasi CPNS 2024 Diumumkan? Ini Cara Lihatnya di SSCASN dan Website Instansi

Jum'at, 13 September 2024 - 10:34 WIB
loading...
A A A
• Kementerian Pertahanan (Kemenhan): https://www.kemhan.go.id/ropeg/category/pengadaan-cpns

• Kementerian Perdagangan (Kemendag): https://rekrutmen.kemendag.go.id/cpns/offline/main

• Kementerian Kesehatan (Kemenkes): https://casn.kemkes.go.id/

• Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri): https://infocasn.kemendagri.go.id/

• Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional Republik Indonesia/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas):
https://rekrutmen.bappenas.go.id/cpns

• Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian (Kemenko Perekonomian): https://rekrutmen.ekon.go.id

• Badan Kepegawaian Negara (BKN): bkn.go.id


Tanda Lolos atau Tidak Seleksi Administrasi CPNS 2024


Setelah masuk atau login ke akun di sscasn.bkn.go.id, halaman resume pendaftaran peserta yang lolos seleksi administrasi akan memuat pemberitahuan berupa:

"Selamat! Anda lulus tahap administrasi berkas."

Kendati demikian, pelamar yang lolos tahap ini belum dapat mencetak Kartu Peserta Ujian yang akan digunakan untuk mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).

Sebab, kartu ujian SKD baru tersedia setelah masa sanggah terhadap pengumuman seleksi administrasi selesai. Sebagai gantinya, halaman resume pendaftaran akan menampilkan keterangan berupa:
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0837 seconds (0.1#10.140)