10 Kampus Swasta Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2024, Bersaing dengan PTN

Kamis, 19 September 2024 - 11:15 WIB
loading...
10 Kampus Swasta Terbaik...
Universitas Telkom Bandung menjadi perguruan tinggi swasta (PTS) terbaik versi lembaga pemeringkat Webometrics 2024. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar 10 kampus swasta terbaik di Indonesia versi webometrics 2024 yang disebut-sebut kualitasnya tak kalah dengan PTN. Perguruan Tinggi di Indonesia perkembangannya cukup pesat.

Berdasarkan data Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDikti) tahun 2023, yakni jumlah perguruan tinggi Indonesia telah mencapai 4.523. Dari jumlah itu hampir dipastikan sebagian besar adalah perguruan tinggi swasta.

Lembaga dunia Webometrics baru-baru ini mengeluarkan daftar peringkat perguruan tinggi terbaik di Indonesia termasuk kampus swasta. Ada 3 indikator yang jadi penilaian Webometrics yakni transparency, excellence dan visibility dengan bobot masing-masing.
Kampus swasta mana saja yang masuk daftar terbaik? Artikel kali ini akan membahas 10 kampus swasta terbaik di Indonesia versi Webometrics 2024, simak ya!

10 PTS Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2024


1. Universitas Telkom Bandung

2. Universitas Bina Nusantara (Binus)

3. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

4. Universitas Muhammadiyah Malang

5. Universitas Muhammadiyah Surakarta

6. Universitas Gunadarma Depok

7. Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA)

8. Universitas Ahmad Dahlan (UAD)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2833 seconds (0.1#10.140)