10 Beasiswa di Timur Tengah Tanpa Kewajiban Pulang ke Indonesia, Jenjang S1 hingga S3

Minggu, 29 September 2024 - 15:26 WIB
loading...
10 Beasiswa di Timur...
Sebanyak 10 beasiswa ke Timur Tengah ini bisa menjadi pilihan studi lanjut ke perguruan tinggi. Foto/Freepik.
A A A
JAKARTA - Sebanyak 10 beasiswa ke Timur Tengah ini bisa menjadi pilihan studi lanjut ke perguruan tinggi. Berikut ini daftarnya bagi kamu yang ingin kuliah di kawasan Timur Tengah.

Mendapatkan beasiswa ke luar negeri bukan hanya impian bagi banyak pelajar, tetapi juga sebuah peluang emas yang membawa berbagai manfaat luar biasa.

Baca juga: ITB Tuai Protes, Kerja Paruh Waktu bagi Penerima Beasiswa Dinilai Bentuk Komersialisasi

Beasiswa luar negeri kini semakin menjadi pilihan bagi siswa yang ingin mengembangkan karier akademis dan profesionalnya di tingkat global.

Dikutip dari Instagram @ieltspresso, ini 10 beasiswa untuk kuliah di Timur Tengah tanpa kewajiban pulang ke Indonesia.

10 Beasiswa di Timur Tengah Tanpa Kewajiban Balik ke Indonesia

1. KAUST Scholarship


Negara: Arab Saudi

Jenjang: S2 dan S3

Benefit: Biaya kuliah, tunjangan biaya hidup, akomodasi, dan asuransi kesehatan

Deadline pendaftaran: Oktober

2. Qatar University Scholarship


Negara: Qatar

Jenjang: S1

Benefit: biaya kuliah, biaya buku, stipend bulanan, akomodasi, biaya makan, dan biaya tiket pesawat
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Kumpulan Contoh Soal...
Kumpulan Contoh Soal Skolastik LPDP dan Jawabannya, Referensi Belajar Persiapan Tes
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
15 Siswa MAN IC Serpong...
15 Siswa MAN IC Serpong Diterima di Universitas Ternama Dunia, Berikut Daftar Namanya
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa...
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa Pemerintah Ini Buka Pendaftaran di 2025
Universitas Matana Berikan...
Universitas Matana Berikan Beasiswa Khusus bagi Peserta SNBP 2025
Rekomendasi
Solo Diusulkan Jadi...
Solo Diusulkan Jadi Daerah Istimewa Surakarta, Mensesneg: Belum Masuk Istana
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
Pickup 01 Penantang...
Pickup 01 Penantang Tesla Cybertruck, Bukti China Bisa Kalahkan AS
Momen Perwira Belanda...
Momen Perwira Belanda Ditembak di Bagian Mata oleh Pasukan Pangeran Diponegoro
7 Gaya Permainan Sepak...
7 Gaya Permainan Sepak Bola Ciri Khas Timnas Juara Piala Dunia
Penambahan Kewenangan...
Penambahan Kewenangan Jaksa di RUU Kejaksaan Berpotensi Pelanggaran HAM
Berita Terkini
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
1 jam yang lalu
Beda Satu Huruf, Apa...
Beda Satu Huruf, Apa Bedanya Konveksi dan Konfeksi?
1 jam yang lalu
Kisaran Gaji Lulusan...
Kisaran Gaji Lulusan S1 Harvard University Berdasar Hasil Survei
4 jam yang lalu
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan...
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan di GOR Berstandar Internasional, Ini Pesan Rektor
12 jam yang lalu
Unhan Cetak 426 Lulusan...
Unhan Cetak 426 Lulusan Unggul, Wamenhan Beri Pesan Penting
13 jam yang lalu
Deretan Kampus Terbaik...
Deretan Kampus Terbaik Bandung, UK Maranatha Unggul di Posisi Top 5
13 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved