Cara Mencairkan PIP Kemdikbud dengan Mudah, Bisa Cek Pakai HP!

Rabu, 09 Oktober 2024 - 11:42 WIB
loading...
Cara Mencairkan PIP...
Cara mencairkan PIP Kemdikbud bisa dilakukan dengan mudah. Sebelum itu, Anda juga bisa memeriksa dana PIP Kemdikbud sudah masuk ke rekening atau belum lewat HP. Foto/BKHM.
A A A
JAKARTA - Cara mencairkan PIP ( Program Indonesia Pintar ) Kemendikbud bisa dilakukan dengan mudah. Sebelum itu, Anda juga bisa memeriksa dana PIP Kemdikbud sudah masuk ke rekening atau belum lewat handphone (HP).

Baca juga: Untuk Siswa dan Orang Tua, Begini Cara Cek Penerima PIP Online dan Besaran Bantuannya

Dana bantuan sosial bidang pendidikan, Program Indonesia Pintar (PIP), telah memasuki tahap ketiga di 2024. Pencairannya sendiri akan dilakukan secara bertahap sekitar beberapa minggu setelah aktivasi rekening berhasil dilakukan.

Baca juga: Buka Link pip.kemdikbud.go.id untuk Cek Status Pencairan Dana PIP Tahap 3 2024

Sebagai informasi, PIP adalah bantuan sosial yang bertujuan untuk mendukung siswa dari keluarga kurang mampu agar dapat mengakses pendidikan dengan layak. Adapun salah satu bentuknya berupa dana hingga Rp1,8 juta yang ditujukan kepada siswa dari berbagai jenjang pendidikan dengan kriteria tertentu.

Baca juga: Cara Cek Penerima dan Nominal Bantuan PIP 2024 Termin Agustus hingga Akhir Bulan

Lalu, bagaimana cara mencairkan PIP Kemendikbudristek ini? Berikut ulasannya yang bisa disimak.

Cara Mencairkan PIP Kemdikbud


Saat ini, memang belum ada informasi resmi terkait pencairan dana PIP Oktober 2024. Namun, peserta bisa mengecek terlebih dahulu mengenai status mereka yang termasuk dalam penerima PIP atau tidak. Berikut langkah-langkahnya:

- Buka https://pip.kemdikbud.go.id/ melalui browser di perangkat Anda.

- Pada opsi ‘Cari Penerima PIP’, isikan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan NIK.

- Setelah itu, jumlahkan hasil perhitungan pada kode keamanan yang tersedia. Jika sudah, klik Cek Penerima PIP.

- Nantinya, akan muncul nama siswa apabila terdata sebagai penerima PIP beserta status dananya.

- Selesai.

Nah, jika nama siswa terdaftar sebagai penerima dan status dananya sudah bisa dicairkan, Anda bisa mengambil dana tersebut. Namun, sebelum itu pastikan rekening PIP sudah diaktifkan.

Cara aktivasinya bisa dilakukan dengan mengunjungi bank penyalur dana PIP. Lalu, cukup bawa kartu identitas seperti KK dan KTP.

Setelah itu, barulah siswa bisa menarik dana PIP dengan ketentuan sebagai berikut:

Cara Menarik Dana PIP Kemdikbud


- Pastikan dulu rekening sudah berstatus aktif dan dananya telah masuk dengan nominal yang sesuai.

- Tarik dana PIP sesuai kebutuhan peserta didik.

- Tarik dana PIP sesuai ketentuan dari bank penyalur (BNI, BSI, dan BRI).

- Tarik dana PIP dengan buku tabungan atau kartu debit.

Demikian ulasan mengenai cara mencairkan Program Indonesia Pintar (PIP) Kemdikbud dengan mudah. Semoga bermanfaat.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Efisien dan Tepat Sasaran:...
Efisien dan Tepat Sasaran: Mekanisme Tunjangan Langsung ke Rekening, Banjir Pujian Para Guru
PIP 2025 Cair Besok,...
PIP 2025 Cair Besok, Begini Cara Penarikannya dari Bank yang Mudah dan Cepat
Apa Syarat Pengajuan...
Apa Syarat Pengajuan PIP 2025? Cek Dokumen yang Harus Disiapkan
Bagaimana Cara Lapor...
Bagaimana Cara Lapor Pungli PIP? Ternyata Bisa Melalui Telepon dan Aplikasi
Penerima PIP Dicek Lewat...
Penerima PIP Dicek Lewat DTKS Kemensos! Simak Cara Lengkap dan Syaratnya
Cara Cek Apakah Kamu...
Cara Cek Apakah Kamu Penerima PIP 2025 atau Bukan, Mudah dan Cepat!
Dana PIP 2025 Cair Tanggal...
Dana PIP 2025 Cair Tanggal 10 April! Ini Daftar Penerima dan Cara Pencairannya
Rekomendasi
PAN Beri Sinyal Dukung...
PAN Beri Sinyal Dukung Prabowo di Pilpres 2029, Cak Imin: Tergesa-gesa Amat
Futsal Nation 2025 Resmi...
Futsal Nation 2025 Resmi Digelar, MNCTV Tayangkan Laga Pembuka antara Unggul FC vs Cosmo JNE
Suku Bunga Acuan Ditahan...
Suku Bunga Acuan Ditahan 5,75 Persen, Begini Penjelasan Lengkap BI
Paula Verhoeven soal...
Paula Verhoeven soal Rekaman Suara Minta Maaf ke Baim Wong: Aku Tidak Mau Diceraikan
7 Fadilah Surat Maryam...
7 Fadilah Surat Maryam Ayat 30-35, Nomor Terakhir Meningkatkan Keimanan
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
Berita Terkini
Serba-serbi UTBK 2025...
Serba-serbi UTBK 2025 Hari Pertama di UPNVJ, Peserta Datang Subuh
7 menit yang lalu
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
35 menit yang lalu
Siap-siap, Presiden...
Siap-siap, Presiden Prabowo akan Umumkan Kembalinya Penjurusan SMA pada Hardiknas 2025
1 jam yang lalu
50 Contoh Soal OSN IPA...
50 Contoh Soal OSN IPA SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya!
1 jam yang lalu
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
7 jam yang lalu
Penjurusan SMA Bakal...
Penjurusan SMA Bakal Hidup Lagi, Prabowo Beri Arahan Khusus ke Mendikdasmen
9 jam yang lalu
Infografis
5 Penyakit yang Bisa...
5 Penyakit yang Bisa Diatasi dengan Air Rebusan Serai
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved