Profil Pendidikan Haikal Hassan, Kepala BPJPH yang Wajibkan Sertifikasi Halal

Minggu, 27 Oktober 2024 - 09:47 WIB
loading...
Profil Pendidikan Haikal...
Kepala BPJH Haikal Hassan menjadi sorotan karena mengancam memberi sanksi pelaku usaha yang tidak mencantumkan sertifikasi halal di produknya. Foto/YouTube Sekretariat Presiden.
A A A
JAKARTA - Kepala BPJPH Haikal Hassan menjadi sorotan karena mengancam memberi sanksi pelaku usaha yang tidak mencantumkan sertifikasi halal di produknya. Berikut ini profil pendidikan Haikal Hassan.

Haikal Hassan Baras resmi dilantik sebagai Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara, Jakarta, Selasa (22/10/2024).

Baca juga: Haikal Hassan Ancam Beri Sanksi Pelaku Usaha yang Tak Cantumkan Sertifikasi Halal

Sebagai Kepala BPJPH ia didampingi oleh Afriansyah Noor sebagai Wakil Kepala BPJPH. Pengangkatan keduanya dikuatkan dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor74/M/2024.

Baru beberapa hari setelah dilantik, Haikal pun menjadi sorotan. Hal ini karena ancaman pemberian sanksi kepada pengusaha yang tidak mencantumkan produk halal di produk yang dijualnya.

Baca juga: Haikal Hassan Wajibkan Produk Diperjualbelikan Bersertifikasi Halal, Mahfud MD: Beragama Jadi Terasa Sulit

Hal ini disampaikannya melalui akun Instagram pribadinya. Sertifikasi halal itu wajib dan dia menyebut ada sanksi yang bakal diterapkan jika aturan ini tidak dijalankan.

”Yakni sanksi administrative berupa peringatan tertulis, dan/atau penarikan produk dari peredaran termasuk penutupan usaha bagi produk yang disajikan secara langsung seperti restoran dan rumah makan untuk skala usaha menengah dan besar,” ujar Babeh Haikal panggilan akrabnya.

Kewajiban ini merujuk pada amanat UU No 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal. Badan ini pun telah menyiapkan 1.032 personel pengawas yang telah lulus seleksi dan ujian ketat sebagai pengawas JPH.

Baca juga: Profil Haikal Hassan, Jubir Aksi 212 yang Dipanggil Prabowo ke Kertanegara

“Tolong semua produk yang ada, yang beredar, yang masuk yang diperjualbelikakn di wilayah Republik Indonesia wajib bersertifikat halal. Itu (amanat) undang-undang. Jadi gimana-gimana ya musti begitu ya. Jadi nanti, pelaku-pelaku usaha nih saya bilangin mulai tanggal 18 Oktober kemarin, kalau seandainya belum juga mau proses, belum juga ada logo dari pada halal ini, halal Indonesia, akan kena sanksi,” tegasnya.

Profil Pendidikan Kepala BPJH Haikal Hassan


Dikutip dari berbagai sumber, Haikal Hassan yang juga dikenal sebagai pendakwah dan motivator ini lahir di Jakarta, 21 Oktober 1968. Ia memiliki latar belakang pendidikan yang beragam.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Riwayat Pendidikan Haikal...
Riwayat Pendidikan Haikal Hassan vs Mahfud MD, Siapa Lebih Mentereng?
Riwayat Pendidikan Haikal...
Riwayat Pendidikan Haikal Hassan yang Juga Dipanggil Prabowo untuk Gabung di Pemerintahan Baru
Guru Besar ITS Buat...
Guru Besar ITS Buat Database Identifikasi Produk Halal, Ini Link untuk Mengeceknya
Wapres Ungkap Empat...
Wapres Ungkap Empat Peran Perguruan Tinggi Majukan Industri Produk Halal
Resmikan UI Halal Center,...
Resmikan UI Halal Center, Wapres: Semoga Jadi Pusat Riset Halal Berstandar Internasional
PPM-PIN UIN Raden Mas...
PPM-PIN UIN Raden Mas Said Surakarta Gandeng BPJPH Review Buku Saku Halal
BPJPH-Yayasan Rekat...
BPJPH-Yayasan Rekat Cinta Indonesia Teken MoU Program Sertifikasi Halal
Tepis Klaim Mahalnya...
Tepis Klaim Mahalnya Sertifikasi Halal, Kepala BPJPH Buka-bukaan Soal Biayanya
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Babe Haikal, sang Penjaga Produk Halal bersama Anita Dewi dan Ahmad Haikal Hassan, Hanya di iNews
Rekomendasi
Prabowo Ajak Ole Romeny...
Prabowo Ajak Ole Romeny Ngobrol setelah Cetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia
KPK Serahkan 4 Aset...
KPK Serahkan 4 Aset Rampasan Sebesar Rp3,7 Miliar ke LPSK
Beli Bright Gas lewat...
Beli Bright Gas lewat Pertamina Delivery Service Gratis Ongkir
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9, Rabu 26 Maret 2025: Ogah Ingin Insyaf, Rendi Balas Dendam
Ketentuan dan Nominal...
Ketentuan dan Nominal Zakat Fitrah 2025
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Rabu 26 Maret 2025: Diperlakukan Istimewa, Kasih Justru Merana
Berita Terkini
IPB Masuk 50 Besar Dunia...
IPB Masuk 50 Besar Dunia dalam QS WUR 2025, Peringkat 1 di ASEAN
8 menit yang lalu
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
1 jam yang lalu
Dana BOS Madrasah dan...
Dana BOS Madrasah dan BOP RA 2025 Mulai Dicairkan, Simak Mekanismenya
1 jam yang lalu
Keren Banget, Siswi...
Keren Banget, Siswi Berusia 15 Tahun Ini Berhasil Lulus SNBP 2025 di Unair
3 jam yang lalu
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
3 jam yang lalu
Bagaimana Cara Meningkatkan...
Bagaimana Cara Meningkatkan Peluang Diterima di SNBT 2025?
5 jam yang lalu
Infografis
8 Tanda Orang yang Mendapatkan...
8 Tanda Orang yang Mendapatkan Lailatul Qadar, Apa Saja?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved