Profil Pendidikan Haikal Hassan, Kepala BPJPH yang Wajibkan Sertifikasi Halal
loading...
A
A
A
Ia memulai pendidikan tingginya dengan mengambil kuliah S1 di Universitas Budi Luhur (UBL), Jakarta, dengan mengambil jurusan Teknik Informatika.
Setelah meraih gelar S1, ia melanjutkan studi S2 di bidang Teknik Industri. Ia sempat berkuliah di Australia, namun akhirnya menyelesaikan program magisternya bidang Teknik Industri di Institut Teknologi Bandung (ITB).
Ia pernah bekerja sebagai konsultan sumber daya manusia di salah satu perusahaan tambang di Indonesia. Ia juga berpengalaman sebagai salesman sembari mengajar di perguruan tinggi.
Dalam pemilihan umum Presiden Indonesia 2019, Haikal Hassan juga menempati posisi sebagai juru bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga Uno. Ia kemudian mendukung Prabowo pada pemilihan umum Presiden Indonesia 2024
(nnz)