Penerima Beasiswa Indonesia Maju Pamer Karya 126 Proyek Sosial

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:47 WIB
loading...
A A A
“Kami mengembangkan Trash Collector Ship dan aplikasi pemantauan limbah plastik berbasis teknologi bernama HawkEye, yang diuji di Waduk Cengklik, Boyolali, dan Solo. Proyek ini juga melibatkan kolaborasi dengan organisasi seperti OceanX dan The Ocean Cleanup,” jelas Nayla, yang juga menjabat sebagai Duta SMA Provinsi Jawa Tengah 2024.

Selain itu, Nayla dan timnya mengadakan lokakarya pemilahan sampah, kampanye sosial di media digital, serta edukasi kepada anak-anak tentang pentingnya membuang sampah pada tempatnya. Proyek ini juga mencakup kegiatan pembersihan pantai dan konservasi penyu sebagai solusi untuk masalah sampah laut.

Melalui The Hemisphere Project, Nayla berharap dapat memberikan dampak positif yang lebih luas kepada masyarakat, khususnya generasi muda. “Kami berharap inisiatif ini mampu menginspirasi keterlibatan yang lebih besar melalui aktivitas menarik dan kampanye di media sosial,” ungkapnya.

Selain memamerkan proyek sosial, Gelar Karya Prestasi Anak Bangsa juga menghadirkan berbagai kegiatan seperti Pasar Inspirasa, Panggung Inspirasa, Gelar Wicara, dan sesi tanya jawab interaktif.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Beri Kuliah di Binus,...
Beri Kuliah di Binus, Dosen Ilmu Komunikasi UPNVJ Bedah Pentingnya Netnografi
Undang Peneliti Lintas...
Undang Peneliti Lintas Disiplin Ilmu, Ukrida Gelar Konferensi ICSHSS dan ICSTHE
UGM Peringkat Pertama...
UGM Peringkat Pertama di Indonesia Berdasarkan Skor SINTA
Nutrisi Terbaik Berbasis...
Nutrisi Terbaik Berbasis Riset Dibutuhkan untuk Tumbuh Kembang Optimal Anak
Beasiswa Indonesia Maju...
Beasiswa Indonesia Maju Disetop, Kantor Puspresnas Digeruduk Puluhan Orang Tua
Dosen FISIP UPNVJ Presentasikan...
Dosen FISIP UPNVJ Presentasikan Diseminasi Riset Indonesia–Belanda di Universitas Amsterdam
UNJ Raih Posisi 24 Besar...
UNJ Raih Posisi 24 Besar Kolaborator Terbaik BRIN 2024
Achieva Edu Platform...
Achieva Edu Platform Lead Generation Pertama Berbasis AI Solusi untuk Mahasiswa dan Praktisi Pendidikan
Daftar 4 Judul Penelitian...
Daftar 4 Judul Penelitian Anies Baswedan yang Dipamerkan di Linkedin, Bikin HRD Merinding
Rekomendasi
Tok! Rapat Paripurna...
Tok! Rapat Paripurna DPR Sahkan RUU TNI Jadi Undang-Undang
Kiko Season 4 Eps. IIQ-Z...
Kiko Season 4 Eps. IIQ-Z - Minggu, 23 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi di RCTI - Petualangan Baru Kota Asri Masa Depan
Nggak Cuma Sibuk Bermedsos,...
Nggak Cuma Sibuk Bermedsos, Warganet Ternyata Juga Doyan Jajan Aplikasi di Google Play
Titip Motor Gratis di...
Titip Motor Gratis di Polres Depok selama Mudik Lebaran 2025, Ini Syaratnya
3 Poin Penting RUU TNI...
3 Poin Penting RUU TNI yang Disetujui DPR
RUU TNI Disahkan DPR,...
RUU TNI Disahkan DPR, Usia Pensiun Prajurit TNI Diperpanjang hingga 63 Tahun
Berita Terkini
MNC University dan Poltek...
MNC University dan Poltek Harber Jalin Kerja Sama Strategis
2 jam yang lalu
Keren, Siswa MAN 4 Jakarta...
Keren, Siswa MAN 4 Jakarta Berhasil Diterima di 13 Kampus Top Dunia
2 jam yang lalu
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 jam yang lalu
Universitas Matana Berikan...
Universitas Matana Berikan Beasiswa Khusus bagi Peserta SNBP 2025
18 jam yang lalu
UI Jadi Universitas...
UI Jadi Universitas Terbaik ke-4 di Asia Tenggara Versi EduRank 2025
20 jam yang lalu
BPK Penabur Jakarta...
BPK Penabur Jakarta Dorong Pembelajaran Holistik Lewat Spirit of Challenge 2025
20 jam yang lalu
Infografis
KAI KF-21 Pesawat Karya...
KAI KF-21 Pesawat Karya Indonesia Korsel dengan Teknologi Siluman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved