Profil Prof Biyanto, Sosok Akademisi yang Diangkat Jadi Staf Ahli Kemendikdasmen

Minggu, 19 Januari 2025 - 12:37 WIB
loading...
Profil Prof Biyanto,...
Prof Biyanto diangkat menjadi Staf Ahli Bidang Regulasi dan Hubungan Antar Lembaga Kemendikdasmen. Foto/Muhammadiyah Lamongan.
A A A
JAKARTA - Prof Biyanto diangkat menjadi Staf Ahli Bidang Regulasi dan Hubungan Antar Lembaga Kemendikdasmen. Prof Biyanto merupakan akademisi dengan pengalaman panjang, khususnya dalam kajian Islam dan Pendidikan.

Prof Biyanto diangkat menjadi pejabat di Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah ( Kemendikdasmen ) pada 7 Januari 2025 di Gedung A Kemendikdasmen. Pelantikan dipimpin langsung Mendikdasmen Abdul Mu'ti.

Baca juga: Profil dan Riwayat Pendidikan Ima Mahdiah, Ketua Tim Transisi Pram-Doel

Selain Prof Biyanto, yang juga dilantik sebagai staf ahli Kemendikdasmen adalah Mariman Darto sebagai Staf Ahli Bidang Manajemen Talenta Kemendikdasmen dan Moch. Abduh sebagai Staf Ahli Bidang Teknologi Pendidikan Kemendikdasmen.

Profil Prof Biyanto


Dikutip dari laman PWMU, Prof Dr Biyanto MAg adalah seorang cendekiawan yang dikenal luas dalam dunia pendidikan dan Islam.

Baca juga: Mendikdasmen Abdul Mu'ti Canangkan Pendidikan Matematika sejak TK

Ia saat ini menjabat sebagai Sekretaris Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur, organisasi yang aktif dalam pengembangan pendidikan dan sosial masyarakat.

Guru besar Universitas Negeri Sunan Ampel Surabaya (Uinsa) memiliki rekam jejak penelitian yang kuat, terutama di bidang moderasi Islam, pengembangan kurikulum berbasis agama, dan hubungan antara agama dengan masyarakat.

Baca juga: Profil dan Riwayat Pendidikan Pung Nugroho Saksono, Pejabat KKP yang Menyegel Pagar Laut di Tangerang

Mantan Sekretaris Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah PWM Jatim ini lahir di Lamongan, 10 Oktober 1972. Pendidikannya diawali di MI Hidayatul Ummah lulus tahun 1983, dan SDN Gampang Sejati tahun 1985.

Ketua Majelis Dikdasmen PWM Jatim 2010-2015 ini melanjutkan pendidikan di SMPN Laren lulus 1988. Tahun 1991, ia berhasil lulus dari SMAN Paciran Lamongan. Biyanto kemudian melanjutkan pendidikannya di IAIN Sunan Ampel Surabaya dan lulus pada 1995.

Ia kemudian lanjut kuliah S2 di IAIN Sumatera Utara dan lulus pada 1998. Dilansir dari laman Majelis Tabligh Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jatim, ia meraih gelar doktor di IAIN Sunan Ampel pada 2008.

Biyanto tercatat menjadi pengajar di IAIN Sunan Ampel sejak 1996. Ia juga menjadi pengajar di Universitas Widya Kartika, Institut Informatika Indonesia, hingga Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

Demikian sekilas profil Prof Biyanto yang diangkat menjadi Staf Ahli Bidang Regulasi dan Hubungan Antar Lembaga Kemendikdasmen . Semoga informasi ini bermanfaat.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Bagaimana Cara Lapor...
Bagaimana Cara Lapor Pungli PIP? Ternyata Bisa Melalui Telepon dan Aplikasi
Cara Cek Apakah Kamu...
Cara Cek Apakah Kamu Penerima PIP 2025 atau Bukan, Mudah dan Cepat!
SPMB 2025 Dibuka Mei,...
SPMB 2025 Dibuka Mei, Ini Jadwal Resmi Pengganti PPDB dari Kemendikdasmen
Kemendikdasmen Pantau...
Kemendikdasmen Pantau Kesiapan Daerah Menuju SPMB 2025
Rekomendasi
MIUBaby Ukuran Jumbo...
MIUBaby Ukuran Jumbo Resmi Dirilis, Jawaban untuk Kebutuhan si Kecil
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
Hari Bumi Sedunia, Pramono...
Hari Bumi Sedunia, Pramono Ajak Warga Matikan Lampu Satu Jam Malam Nanti
Trump Ingatkan Netanyahu:...
Trump Ingatkan Netanyahu: Baik-baiklah kepada Warga Gaza yang Menderita
2 Bandar Narkoba Kabur,...
2 Bandar Narkoba Kabur, Polres Pamekasan Janjikan Hadiah Rp10 Juta bagi Informan
Iran dan Rusia Sepakati...
Iran dan Rusia Sepakati Pasokan Gas 55 Bcm dan Pendanaan Energi Nuklir
Berita Terkini
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
2 jam yang lalu
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
3 jam yang lalu
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
3 jam yang lalu
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
7 jam yang lalu
7 Universitas Swasta...
7 Universitas Swasta Indonesia Terbaik yang Tembus Peringkat Dunia QS WUR 2025
8 jam yang lalu
Siti Fadila, Wisudawan...
Siti Fadila, Wisudawan Termuda UGM yang Raih Gelar Magister di Usia 22 Tahun
9 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved