Ini 9 Universitas Terbaik Indonesia versi THE World University Rankings 2021

Jum'at, 30 Oktober 2020 - 14:12 WIB
loading...
A A A
Penilaian dari kutipan sebesar 30% dilihat dari peran universitas dalam penyebaran ilmu pengetahuan. THE melihat seberapa banyak karya ilmiah universitas menjadi rujukan siswa dari berbagai negara. Hal ini bisa terlihat seberapa besar peran universitas dalam berkontribusi pada perkembangan ilmu pengetahuan. (Baca juga: Inspiratif, Mahasiswa UGM Juara Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2020 )

Pandangan internasional memiliki 3 intikator penilaian dengan bobot sebesar 7.5%. Indikator untuk menilai universitas terbaik tersebutdiantaranya: Proporsi mahasiswa internasional 2.5%, proporsi pegawai internasional 2.5%, dan kerjasama luar negeri 2.5%.

Indikator terakhir untuk menentukan universitas terbaik di dunia dan Indonesia adalah peran universitas dalam industri. Indikator ini berbobot 2.5% dilihat dari peran universitas membantu perkembangan industri dari inovasi yang diciptakan.

Dirjen Pendidikan Tinggi (Dikti) Kemendikbud Nizam mengapresiasi capaian sembilan perguruan tinggi negeri (PTN) yang dinobatkan sebagai PTN terbaik berdasarkan pemeringkatan Times Higher Education (THE) World University Rangkings tahun 2021.

Dirjen Nizam mengatakan, Kemendikbud menyampaikan selamat dan apresiasi atas capaian delapan kampus negeri yang menjadi kampus terbaik tersebut. “Meskipun peringkat bukan tujuan tapi tentu kita semua menyampaikan selamat dan apresiasi atas capaian 9 PTN kita,” kata Nizam ketika dihubungi SINDOnews, Jumat (30/10).
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gagal SNBP 2025? Unesa...
Gagal SNBP 2025? Unesa Buka Jalur Golden Ticket, Otomatis Diterima
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
Daftar Kampus di Indonesia...
Daftar Kampus di Indonesia dengan Ilmuwan Terbanyak yang Masuk Peringkat Dunia
Pendaftaran SNBT 2025...
Pendaftaran SNBT 2025 Dibuka Hari Ini Pukul 15.00 WIB, Login ke Portal SNPMB
15 Jurusan Kedokteran...
15 Jurusan Kedokteran Gigi Terbaik versi EduRank 2025, Cocok untuk SNBT
Pejuang PTN Merapat,...
Pejuang PTN Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Gizi di UB, UI, dan Undip
Pejuang PTN Merapat,...
Pejuang PTN Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Komunikasi di UI, Unpad, dan Undip
12 Jurusan di UNJ dengan...
12 Jurusan di UNJ dengan Persaingan Terendah, Panduan Mendaftar SNBT 2025
Kapan Pengumuman SNBP...
Kapan Pengumuman SNBP 2025? Catat Tanggal, Jam, dan 41 Link di Sini
Rekomendasi
Menyambut Mudik Lebaran...
Menyambut Mudik Lebaran 2025: Regulasi, Keamanan, dan Infrastruktur yang Diuji
Kronologi OTT 3 Anggota...
Kronologi OTT 3 Anggota DPRD OKU dan Kepala Dinas, Uang Rp2,6 Miliar hingga Fortuner Diamankan
Thom Haye Siap Jadi...
Thom Haye Siap Jadi Penghubung 4 Pemain Keturunan Baru Timnas Indonesia!
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
Rem Blong Mengintai...
Rem Blong Mengintai Pengemudi saat Perjalanan Jauh, Ini Tips Mencegahnya
Ekoteologi dan Puasa...
Ekoteologi dan Puasa Ramadan
Berita Terkini
Ramadan 2025, IKA PPM...
Ramadan 2025, IKA PPM Santuni Puluhan Anak Yatim Piatu
4 jam yang lalu
Pameran STEAM SMA Labschool...
Pameran STEAM SMA Labschool Jakarta: Kolaborasi Ilmu, Kreativitas, dan Inovasi
6 jam yang lalu
Mengenal 4 Jalur Seleksi...
Mengenal 4 Jalur Seleksi Mandiri UGM 2025, Dibuka 18 Maret
9 jam yang lalu
MNC University Jalin...
MNC University Jalin Kerja Sama dengan Politeknik Siber Cerdika Internasional
9 jam yang lalu
Gagal SNBP 2025? Unesa...
Gagal SNBP 2025? Unesa Buka Jalur Golden Ticket, Otomatis Diterima
10 jam yang lalu
Ingin Lulus SNBP 2025?...
Ingin Lulus SNBP 2025? Amalkan Doa Ini untuk Hasil Terbaik
12 jam yang lalu
Infografis
6 Universitas Islam...
6 Universitas Islam Terbaik Indonesia Versi THE WUR 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved