Patut Ditiru, Ini 10 Negara dengan Rasio Guru dan Siswa Ideal

Minggu, 07 Maret 2021 - 17:30 WIB
loading...
A A A
8. Swedia

Patut Ditiru, Ini 10 Negara dengan Rasio Guru dan Siswa Ideal


Rasio guru dan murid sekolah dasar : satu guru per 10 siswa

Swedia memiliki sistem pendidikan sangat maju yang menyebabkan tingkat melek huruf warganya sangat tinggi. Negara Skandinavia ini memastikan bahwa setiap anak menerima pendidikan kelas awal yang optimal di sekolah-sekolah. Sekolah di Swedia memiliki jumlah guru yang besar dengan rasio setiap guru mengajar hanya 10 siswa di setiap kelasnya. (Baca juga: Brambisi Membangun Koloni di Bulan, China Uji Coba Kehidupan di Biosfer)

9. Islandia

Patut Ditiru, Ini 10 Negara dengan Rasio Guru dan Siswa Ideal


Rasio guru dan murid sekolah dasar : satu guru per 10 siswa

Islandia memiliki standar pendidikan dan melek huruf yang sangat tinggi. Rasio murid sekolah dasar dengan guru adalah 10: 1. Anak-anak usia 6 hingga 16 tahun di negara ini wajib bersekolah. Di Islandia, setiap anak, terlepas dari tempat asal, jenis kelamin, status ekonomi, atau kepercayaan agama, diberi kesempatan untuk menikmati hak atas pendidikan yang bebas dan adil.

10. Polandia

Patut Ditiru, Ini 10 Negara dengan Rasio Guru dan Siswa Ideal
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1425 seconds (0.1#10.140)