Penawaran Dikti untuk Mahasiswa yang Ingin Terjun ke Desa

Kamis, 11 Maret 2021 - 11:35 WIB
loading...
Penawaran Dikti untuk...
Kemendikbud membuka Program PHP2D 2021 bagi mahasiswa untuk melakukan pembinaan dan pemberdayaan masyarakat desa. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ditjen Pendidikan Tinggi (Dikti) Kemendikbud menawarkan Program Holistik Pengembangan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D) untuk mahasiswa. Program ini ditawarkan ke berbagai bentuk organisasi mahasiswa untuk membangun kemandirian masyarakat desa yang berkelanjutan.

Dikutip dari instagram resmi Ditjen Dikti Kemendikbud di @ditjen.dikti, Mahasiswa diajak untuk berkontribusi dalam program PHP2D agar dapat membangun kerjasama yang baik antara organisasi mahasiswa, perguruan tinggi, pemerintah daerah, swasta dan masyarakat.



PHP2D ini ditawarkan ke berbagai bentuk organisasi mahasiswa seperti Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) atau lembaga eksekutif mahasiswa. Program ini telah menerapkan kebijakan merdeka belajar sehingga mahasiswa dapat mengembangkan softskill serta menambah pengalaman belajar diluar kampus.

Untuk mengikuti program ini, organisasi mahasiswa dapat menyampaikan usulan proposal. Penyampaian usulan proposal dilakukan secara online melalui laman PHP2D dengan ketentuan sebagai berikut:



1. Organisasi mahasiswa yang berminat untuk mengikuti PHP2D dapat mengusulkan proposal melalui laman http://php2d.kemdikbud.go.id. Sistematika penulisan proposal dan ketentuan lainnya dapat merujuk pada panduan yang diunduh melalui http://dikti.kemdikbud.go.id atau http://php2d.kemdikbud.go.id.

2. Mahasiswa yang dapat mengajukan usulan melalui organisasi mahasiswa merupakan mahasiswa program sarjana minimal semester IV yang aktif dan terdaftar pada Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDikti).

3. Penerbitan pengusul sudah dapat dilaksanakan sejak diterbitkannya unggahan ini sampai dengan 7 April 2021.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Hima Persis Diharapkan...
Hima Persis Diharapkan Beri Karya Monumental untuk Kemajuan Agama dan Bangsa
HIMA LETS MNC University...
HIMA LETS MNC University Tebar Kebaikan di Bulan Ramadan dengan Aksi Berbagi Takjil
KIP Kuliah untuk 544.000...
KIP Kuliah untuk 544.000 Mahasiswa Sudah Ditransfer, Begini Cara Ceknya
Rekomendasi
Kasus Dokter PPDS UI...
Kasus Dokter PPDS UI Ngintip dan Rekam Mahasiswi Mandi, Polisi Periksa 5 Orang
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 6: Balas Dendam Jenny Pada Alya
Trump Cabut Visa Lebih...
Trump Cabut Visa Lebih dari 1.000 Mahasiswa Asing di AS, Apa Alasannya?
Nonton MasterChef Indonesia...
Nonton MasterChef Indonesia Season 12 di VISION+: Ketegangan di Galeri Makin Memanas!
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 210-211: Pencarian Bukti untuk Vernie Jatuhkan Biru
Berita Terkini
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
17 menit yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
29 menit yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
10 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
10 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
18 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
23 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved