Ingat, Ini Jadwal Pendaftaran Seleksi Masuk UIN Jakarta Jalur Ujian Mandiri

Kamis, 18 Maret 2021 - 02:05 WIB
loading...
Ingat, Ini Jadwal Pendaftaran...
Masa pendaftaran seleksi masuk UIN Jakarta tahun akademik 2021/2022 melalui jalur Ujian Mandiri (UM) akan dibuka pada awal Mei 2021 mendatang. Foto/ist
A A A
JAKARTA - Masa pendaftaran seleksi masuk UIN Jakarta tahun akademik 2021/2022 melalui jalur Ujian Mandiri (UM) akan dibuka pada awal Mei 2021 mendatang. Di jalur seleksi ini sebanyak 56 program studi untuk program S1 ditawarkan, baik yang bersifat keagamaan maupun umum.

Seperti dilansir dari laman resmi UIN Jakarta, Kamis (18/3), pendaftaran calon mahasiswa baru masuk UIN Jakarta melalui UM dimulai pada 3 Mei hingga 16 Juli 2021 secara online. Informasi lengkap syarat-syarat, tata cara pendaftaran, dan program studi dapat dilihat di www.admisi.uinjkt.ac.id.

asiswa Santri Resmi Dibuka, UIN Jakarta Tawarkan 2 Prodi Ini

Jalur seleksi UM terbuka untuk para calon mahasiswa baru lulusan MA/SMA/SMK dan pesantren sederajat tahun 2019, 2020, dan 2021. Calon mahasiswa dapat memilih program studi sesuai dengan minat dan kemampuan.

Menurut rencana, seleksi UM akan dilakukan melalui Sistem Seleksi Elektronik (SSE) atau online. Pada sistem ini, peserta seleksi cukup mengikuti ujian dari tempat domisili masing-masing menggunakan aplikasi berbasis online.



Pelaksanaan SEE online akan digelar pada 23-28 Juli 2021. Sementara pengumuman hasil SSE online dilakukan pada 5 Agustus 2021. Seleksi menggunakan SSE online karena kemungkinan masih dalam suasana pandemi Covid-19.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
9 Jurusan Unair dengan...
9 Jurusan Unair dengan UKT di Bawah Rp10 Juta Jalur Mandiri 2025
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
Jalur Mandiri Unair...
Jalur Mandiri Unair untuk Siswa Eligible yang Tidak Lolos SNBP 2025 Dibuka, Ini Syaratnya
Jadwal dan Cara Daftar...
Jadwal dan Cara Daftar Jalur Mandiri UGM 2025, Simak di Sini!
Rekomendasi
Momen Setahun Sekali,...
Momen Setahun Sekali, Dirut IDSurvey Kobarkan Semangat Jaga Eksistensi
Alasan Menyakitkan Raja...
Alasan Menyakitkan Raja Charles III Enggan Bertemu Pangeran Harry, Ogah Terlibat Drama
Prediksi Formasi Timnas...
Prediksi Formasi Timnas Indonesia jika Dean Zandbergen Dinaturalisasi
Canelo Alvarez Kecam...
Canelo Alvarez Kecam Perkelahian Chris Eubank Jr. vs Conor Benn
5 Fakta Pernikahan Kristen...
5 Fakta Pernikahan Kristen Stewart dan Dylan Meyer, Digelar Tertutup di Los Angeles
Absen Pemakaman Paus...
Absen Pemakaman Paus Fransiskus, Prabowo Berencana Kirim Utusan ke Vatikan
Berita Terkini
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
1 jam yang lalu
Penjurusan SMA Bakal...
Penjurusan SMA Bakal Hidup Lagi, Prabowo Beri Arahan Khusus ke Mendikdasmen
2 jam yang lalu
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
2 jam yang lalu
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Kasatmata atau Kasat Mata?
3 jam yang lalu
UTBK SNBT 2025 Resmi...
UTBK SNBT 2025 Resmi Dimulai, 860.975 Peserta Berebut Kursi di PTN Favorit
3 jam yang lalu
Pesan Mendikti untuk...
Pesan Mendikti untuk Peserta UTBK 2025: Tunjukkan yang Terbaik, Lawan Rasa Takut
6 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Imsayikah Puasa...
Jadwal Imsayikah Puasa Ramadan 1446 H untuk Wilayah Jakarta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved