Unpad Sediakan Beasiswa Pascasarjana untuk Mahasiswa Unggul

Rabu, 19 Mei 2021 - 14:12 WIB
loading...
A A A


Selama empat tahun mengikuti program fast track Magister-Doktor tersebut, mahasiswa akan disupervisi dosen promotor untuk melakukan riset dan publikasi bersama. “Diharapkan dalam waktu 4 tahun, penerima beasiswa dapat menyelesaikan studinya hingga program Doktor,” kata Rektor.

Sementara untuk Beasiswa Program Doktoral Padjadjaran, mahasiswa akan mendapatkan beasiswa untuk biaya pendidikan dan riset selama tiga tahun menempuh pendidikan S3 dan melakukan riset bersama dosen promotor. Luaran dari program beasiswa ini berupa satu publikasi artikel ilmiah dalam jurnal internasional bereputasi per tahunnya.

Adapun nama dosen promotor untuk Beasiswa Program Doktoral Padjadjaran dan Program Fast Track Magister-Doktor adalah sebagai berikut:

Dosen Promotor Program Doktoral
1. Prof. Dr. Camellia Panatarani, S.Si., M.Si.
2. Citra Sukmadilaga, SE., MBA., Ph.D.
3. Prof. Dr. Ir. Ellin Harlia, MS
4. Prof. Dr. Ir. Ganjar Kurnia, DEA.
5. Dr. Ir. Lilis Suryaningsih, M.Si.
6. Prof. Dr. Ir. Lovita Adriani, MS.
7. Dr. Maman Setiawan, SE., MT.
8. Dr.Med.Sc. Melisa Intan Barliana, Apt.
9. Dr. Mohamad Sapari Dwi Hadian, ST., M.T.
10. Prof. Dr. Ir. H. Roni Kastaman, MSIE
11. dr. Ronny, M.Kes., AIFO., Ph.D
12. Dr. Drs. Sukono, MM., M.Si
13. Dr. Drs. Undang Ahmad Darsa, M.Hum.

Dosen Promotor Program Fast Track Magister-Doktor
1. Dr. Aliya Nur Hasanah, S.Si., Apt., M.Si
2. Dr.rer.nat. Ayi Bahtiar, S.Si., M.Si.
3. Prof. Dr. Budi Nurani Ruchjana, MS.
4. Prof. Ir. Chay Asdak, M.Sc., Ph.D.
5. Dikdik Kurnia, M.Sc., Ph.D.
6. Prof. Dr. Eng. I Made Joni, M.Sc.
7. Prof. Dr. Iman Permana Maksum, S.Si., M.Si.
8. Irma Melyani Puspitasari, S.Si., Apt., M.T., PhD.
9. Nono Carsono, SP., M.Sc.,Ph.D.
10. Dr. Nursanti Anggriani, S.Si.,M.Si.
11. Prof. Dr. Risdiana, S.Si., M.Eng.
12. Prof. Dr. Tati Herlina, M.S
13. Dr. Yeni Wahyuni Hartati, M.Si.
14. Prof. Dr. rer. nat Yudi Rosandi, S.Si., M.Si.
(mpw)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1623 seconds (0.1#10.140)