Mahasiswa Tel-U Ciptakan Aplikasi 'Tuli Jalan-Jalan' untuk Penyandang Disabilitas

Senin, 27 September 2021 - 18:08 WIB
loading...
Mahasiswa Tel-U Ciptakan...
Mahasiswa Telkom University (Tel-U) membuat aplikasi untuk membantu penyandang disabilitas untuk memiliki akses terhadap fasilitas di tempat wisata. Foto/Dok/Tel-U
A A A
JAKARTA - Mahasiswa Telkom University (Tel-U) dan rekan membuat sebuah aplikasi untuk membantu penyandang disabilitas terutama bagi yang Tuli, untuk memiliki akses terhadap fasilitas di tempat wisata. Aplikasi ini Bernama Tuli Jalan-Jalan (TJJ) dan sempat diikutsertakan dalam kompetisi Kemah Budaya Kaum Muda (KBKM) 2021.

Menariknya, aplikasi ini dikembangkan oleh 5 Mahasiswa Tuli dengan anggota Ghausu Silmi (Telkom University), Muhammad Ilham Faisal (Telkom University), Puji Raharjo (STMIK Bandung), Refina Nuraini Ultari (Universitas Pendidikan Indonesia), dan Hani Rahmawati (Universitas Islam Nusantara).

Baca juga: Peneliti UI Raih Pendanaan Riset Fisika Medis Rp500 Juta dari Badan Atom Dunia

“Aplikasi ini kabarnya mulai dikembangkan sejak Juli 2021 saat mengikuti kelas KBKM selama dua bulan, saat itu proses pengerjaannya dilakukan secara daring dan luring.” menurut Ghausu Silmi, salah satu tim pengembangan aplikasi Tuli Jalan-Jalan, dalam keterangan pers, Senin (27/9/2021).

Aplikasi ini telah diuji coba di Kampung Adat Cireundeu di sekitar daerah Kota Cimahi, Desa Cireundeu, pada 18 September 2021.

Pemilihan lokasi tersebut dikarenakan tempat wisatanya belum begitu dikenal serta belum memiliki fasilitas khusus penyandang disabilitas. Sehingga, aplikasi TJJ ini dapat membantu memberikan pengalaman baru bagi penyandang disabilitas untuk digunakan secara optimal.

Baca juga: Ingin Kuliah Gratis di Hokkaido University Jepang, Bisa Daftar Beasiswa Ini

“Kami ucapkan terima kasih kepada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, pihak KBKM, serta kampus kami Telkom University yang telah mendukung mulai dari pembuatan proposal sampai final tingkat nasional, pihak kemahasiswaan selalu memberikan masukan dan pendampingan juru bahasa isyarat agar dapat menghasilkan produk penelitian yang berkualitas,” Ungkap Ghausu.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
7 Universitas Swasta...
7 Universitas Swasta Indonesia Terbaik yang Tembus Peringkat Dunia QS WUR 2025
Forum Alumni Telkom...
Forum Alumni Telkom University Dukung Asta Cita Pendidikan Tinggi
BINUS University Kembangkan...
BINUS University Kembangkan Perangkat Literasi dan Navigasi untuk Disabilitas Netra
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Kembangkan Inovasi AI untuk Penyandang Disabilitas
UAI Luncurkan Unit Layanan...
UAI Luncurkan Unit Layanan Disabilitas, Kerja Sama dengan University of Edinburgh
5 Universitas Terbaik...
5 Universitas Terbaik di Bandung 2024. Nomor Satu Kampus Riset Kelas Dunia
PetroChina Gelar Pelatihan...
PetroChina Gelar Pelatihan Membordir bagi Penyandang Disabilitas
379 Penyandang Disabilitas...
379 Penyandang Disabilitas Mendapatkan Kemudahan Mudik Lebaran
Sentuhan Hati di Bulan...
Sentuhan Hati di Bulan Ramadan: Penyandang Tunanetra Mengisi Waktu Puasa dengan Membaca Al-Quran Braille
Rekomendasi
Kapal Tenggelam di Bengkulu,...
Kapal Tenggelam di Bengkulu, 7 Wisatawan Tewas
267 Paus yang Pernah...
267 Paus yang Pernah Memimpin Gereja Katolik
Siapa Maryam Nawaz?...
Siapa Maryam Nawaz? Menteri Besar Punjab yang Menyebut Tidak Ada Musuh yang Berani Menatap Pakistan
Daftar Lengkap 51 Pati...
Daftar Lengkap 51 Pati TNI AU Dimutasi Jenderal Agus Subiyanto pada Akhir April 2025
ERIA Perkuat Peran Media...
ERIA Perkuat Peran Media Dalam Pelaporan Isu Kawasan
Kisah Komando Pasukan...
Kisah Komando Pasukan Gabungan Sekutu ABDACOM Berperang Melawan Jepang di Pulau Jawa
Berita Terkini
Terjawab Sudah, Ini...
Terjawab Sudah, Ini Perbedaan PIP dan KIP yang Perlu Diketahui Orang Tua
Kemitraan UI dan UC...
Kemitraan UI dan UC Berkeley Makin Erat, Dorong Riset Lintas Negara
Unair Buka 4 Jalur Mandiri...
Unair Buka 4 Jalur Mandiri 2025: Syarat, Jadwal, dan Tips Lolos Seleksi
Kelas Internasional...
Kelas Internasional IPB University 2025 Kembali Dibuka, Simak Syaratnya
35 Contoh Soal Penalaran...
35 Contoh Soal Penalaran Numerik Kepolisian 2025 Lengkap dengan Kunci Jawaban
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
Infografis
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved