6 Jenis Profesi Jurusan IPA dengan Gaji Ratusan Juta

Selasa, 26 Oktober 2021 - 11:50 WIB
loading...
6 Jenis Profesi Jurusan...
Jurusan kedokteran setiap tahunnya tidak pernah sepi peminat. Hal ini karena bekerja sebagai dokter selain profesi yang mulia juga bergengsi dan berpotensi gaji tinggi. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Lulusan dari jurusan IPA memiliki potensi untuk mendapatkan pekerjaan dengan gaji tinggi. Simak lebih jauh 6 profesi yang cocok untuk anak IPA berikut dengan jurusannya yang sesuai.

Mengutip laman resmi perusahaan financial technology peer-to-peer lending untuk pendidikan Pintek di pintek.id, Selasa (26/10/2021), berikut ini adalah informasi 6 jenis pekerjaan dari jurusan IPA yang menjanjikan gaji besar.



1. Kedokteran
Jurusan kedokteran setiap tahunnya tidak pernah sepi peminat. Hal ini karena bekerja sebagai dokter selain profesi yang mulia namun juga bergengsi dan berpotensi gaji tinggi.

Sebagai seorang dokter juga berkesempatan bekerja di rumah sakit milik pemerintah dan swasta ataupun klinik. Namun dengan pengalaman yang dimiliki, seorang dokter juga bisa membuka praktek sendiri.

Gaji seorang dokter umum di rumah sakit terkemuka bisa mencapai Rp12 juta hingga Rp15 juta. Sementara untuk dokter spesialis penghasilannya bisa mencapai antara Rp20 juta sampai Rp50 juta.



2. Arsitek
Salah satu jurusan untuk anak IPA yang cocok adalah menjadi arsitek. Seorang arsitek profesional rancangan gambar rumah karyanya akan bernilai tinggi dan berharga mahal.

Beberapa faktor yang mempengaruhi gaji profesi ini adalah latar belakang studi, tingkat perusahaan, dan portofolio yang bersangkutan.

Bagi mahasiswa fresh graduate dan berkesempatan bergabung dengan perusahaan besar, perkiraan gaji standar yang bisa didapatkan mulai Rp4 juta sampai Rp5 juta. Setelah mempunyai pengalaman beberapa tahun, umumnya penghasilan arsitektur bisa mencapai Rp7 juta-an.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
P2G Ungkap Plus Minus...
P2G Ungkap Plus Minus Kembalinya Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
Jurusan IPA, IPS, dan...
Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA akan Dihidupkan Kembali
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Rekomendasi
Telkom Indonesia Hadirkan...
Telkom Indonesia Hadirkan Data Center di Batam, Kapasitas Capai 54 MW
10 Contoh Ucapan Wafat...
10 Contoh Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Teman Kantor, Penuh Makna
Sejumlah Ruas Jalan...
Sejumlah Ruas Jalan Macet Parah Imbas Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok
RSIJ Cempaka Putih,...
RSIJ Cempaka Putih, FKUI, dan RSCM Kerja Sama Pendidikan dan Layanan Kesehatan
Bantah Selingkuh, Paula...
Bantah Selingkuh, Paula Verhoeven Siap Pertanggungjawabkan Ucapannya hingga ke Akhirat
Emir Qatar Tiba di Moskow,...
Emir Qatar Tiba di Moskow, Bertemu Putin Bahas Ukraina dan Timur Tengah
Berita Terkini
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
7 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
12 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
13 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
16 jam yang lalu
Mendikti Saintek akan...
Mendikti Saintek akan Luncurkan Program Ini di Hardiknas 2025, Kampus Siap-siap!
17 jam yang lalu
MNC Sekuritas dan MNC...
MNC Sekuritas dan MNC University Resmikan Kerja Sama Edukasi, Sinergi Kembangkan Pasar Modal
19 jam yang lalu
Infografis
6 Jenis Makanan Sehat...
6 Jenis Makanan Sehat yang Bisa Membuat Panjang Umur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved