10 Beasiswa Kuliah di Korsel yang Bisa Dicoba para Pecinta K-Pop dan Drakor

Senin, 08 November 2021 - 13:09 WIB
loading...
A A A
Lulusan dari program ini diharapkan bisa berkontribusi untuk pembangunan sosial ekonomi di negara asalnya. KOICA terdiri atas biaya kuliah, tiket pesawat, tunjangan bulanan, akomodasi, dan asuransi kesehatan.

3. Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP)
LPDP merupakan program beasiswa yang dibiayai oleh pemerintah Indonesia melalui Dana Pengembangan Pendidikan Nasional (DPPN). Beasiswa ini ditujukan kepada anak negeri yang ingin mengambil program magister dan doctor di dalam atau luar negeri.

Beberapa perguruan tinggi Korea Selatan yang sudah menjadi mitra untuk program ini adalah Pohang University of Science and Technology, Seoul National University, Korea Advanced Institute of Science and Technology (KAIST), Sungkyunkwan University, Yonsei University, Korea University, Kyung Hee University, dan Ewha Womans University.

4. The Korean Green Promotion Agency (KGPA)
Bila kamu adalah seorang yang mencitai lingkungan dan tertarik untuk belajar mengenai kehutanan, KGPA adalah tujuanmu. Beasiswa ini ditujukan kepada mereka yang ingin mendalami tentang dunia kehutanan untuk jenjang master di universitas yang ada di Korea Selatan. Beasiswa ini membidik pelajar dari negara yang berkembang termasuk Indonesia.

5. Beasiswa Seoul National University (SNU)
SNU sudah menyediakan beasiswa untuk mahasiswa asing. Pemberian beasiswa ini bertujuan untuk menggenjot peringat dan kualitas kampus menuju level global. Beasiswa yang ditawarkan terdiri atas SNU Global Scholarhsip dan SNU Graduate Scholarship for Excellent Foreign Students (GSFS).

Beasiswa ini disediakan untuk 60 mahasiswa asing program pascasarjana setiap semesternya. Beasiswa ini menanggung biaya kuliah tanpa uang saku, ada juga yang menanggung uang saku tapi tidak termasuk biaya kuliah. Namun, beasiswa ini juga menyediakan cakupan yang lebih luas yaitu SNU Graduate Scholarship for Excellent Foreign Students (GSFS) yang mencakup biaya kuliah ditanggung penuh sampai lulus selama mahasiwa tersebut memenuhi syarat.

6. Yonsei University
Yonsei University, Underwood International College (UIC) merupakan sebuah kampus yang berbasis liberal arts dengan gaya Amerika yang dipadukan dengan sumber daya Korea Selatan. Kampus ini memakai bahasa Inggris sebagai bahasa pengantarnya. UIC menawarkan beasiswa penuh untuk mahasiwa internasional dengan syarat mempertahankan IPK supaya beasiswa terus berlanjut.

7. Beasiswa Korea National University of Arts
Untuk kamu yang berjiwa seni, Korea National University of Arts dapat menjadi salah satu rekomendasi. Kamu bisa mendapatkan beasiswa penuh melalui program Art Major Asian (AMA) Scholarships untuk pelamar internasional, termasuk Indonesia, guna melanjutkan pendidikan S1 dan S2. Beasiswa ini mencakup biaya kuliah, tiket pesawat, tunjangan bulanan, pelatihan bahasa Korea, dan asuransi kesehatan.

8. Ewha Womans University
Ewha Womans University sudah mempunyai program beasiswa penuh atau sebagian bagi mahasiswa internasinal pada program sarjana dan pascasarjana. Beasiswa yang ditawakan adalah International Students Scholarships. Program ini terdiri atas biaya kuliah 4 tahun, biaya kuliah 2 tahun, biaya kuliah selama 1 tahun, dan program beasiswa potongan kuliah selama 1 semester.

9. Beasiswa Korea University
Kampus yang telah berdiri sejak 1905 ini dikenal dengan kiprahnya dalam mengembangkan pendidikan internasional. Kampus ini adalah salah satu kampus terbaik sekaligus tertua di Korea Selatan. Ada beberapa beasiswa untuk pelamar internasional yaitu beasiswa penuh 8 semester dan beasiswa yang menunjang 50 persen biaya kuliah selama 8 semester.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Park Bo Gum Pemeran...
Park Bo Gum Pemeran Gwan Sik di When Life Gives You Tangerines Ternyata Lulusan S2 Kampus Top Korea!
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
15 Siswa MAN IC Serpong...
15 Siswa MAN IC Serpong Diterima di Universitas Ternama Dunia, Berikut Daftar Namanya
Pengembangan Soft Skills...
Pengembangan Soft Skills Mahasiswa, Kunci Meningkatkan Daya Saing di Dunia Kerja
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa...
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa Pemerintah Ini Buka Pendaftaran di 2025
Hima Persis Diharapkan...
Hima Persis Diharapkan Beri Karya Monumental untuk Kemajuan Agama dan Bangsa
Rekomendasi
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hapus Pangkalan AS di Timur Tengah dari Peta
Lebaran di Arab Saudi,...
Lebaran di Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia U-17 Minta Doa Agar Tembus Piala Dunia U-17 2025
Duka Anak Atas Meninggalnya...
Duka Anak Atas Meninggalnya Ray Sahetapy: Selamat Jalan Ayah
Netanyahu Batal Tunjuk...
Netanyahu Batal Tunjuk Eli Sharafit Jadi Bos Baru Shin Bet karena Kritik Trump
Lebaran: Diplomasi,...
Lebaran: Diplomasi, Solidaritas, dan Harapan bagi Peradaban Global
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, Hampir 20.000 Pengunjung Padati Objek Wisata TMII
Berita Terkini
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
10 menit yang lalu
Riwayat Pendidikan Maxime...
Riwayat Pendidikan Maxime Bouttier, Aktor Tampan yang Baru Melamar Luna Maya
17 jam yang lalu
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
18 jam yang lalu
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
21 jam yang lalu
Pendidikan Ricky Kambuaya,...
Pendidikan Ricky Kambuaya, Pemain Timnas Indonesia yang Ternyata Mahasiswa S2 Ilmu Manajemen
22 jam yang lalu
7 Contoh Teks Pidato...
7 Contoh Teks Pidato Halalbihalal Idulftri 1446 H untuk Segala Suasana
23 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved