10 Sekolah Terbaik di Sulawesi Berdasarkan Nilai UTBK 2021

Senin, 22 November 2021 - 16:51 WIB
loading...
10 Sekolah Terbaik di...
SMAS Zion, Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Foto/Dok/SMAS Zion
A A A
JAKARTA - Berikut ini adalah jajaran 10 sekolah terbaik di Sulawesi berdasarkan daftar Top 1.000 Sekolah berdasarkan nilai rata-rata tertinggi Ujian Tulis Berbasis Komputer ( UTBK ) 2021 yang dikeluarkan Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Dari hasil rerata UTBK tertinggi 2021 ini, MAN Insan Cendekia Serpong berhasil menggeser posisi SMAN Unggulan M.H. Thamrin yang tahun lalu menjadi jawara nasional.



LTMPT menyebutkan, jumlah sekolah asal peserta UTBK 2021 sebanyak 23.110 sekolah. Sedangkan sekolah yang diikutkan dalam pengukuran adalah sekolah dengan jumlah peserta yang mengikuti UTBK lebih dari 40 orang dengan jumlah yang memenuhi kriteria tersebut sebanyak 4.432 sekolah.

Metode pengukuran Top 1.000 sekolah ini dihitung berdasarkan 50% nilai UTBK 2021 dan 50% nilai UTBK 2020. Nilai UTBK 2021 dihitung berdasarkan 60% Tes Potensi Skolastik (TPS) dan 40% Tes Kompetensi Akademik (TKA).

Melansir laman resmi LTMPT, Senin (22/11/2021), berikut ini daftar sekolah terbaik di Sulawesi berdasarkan nilai UTBK 2021.

1. SMAS Zion, Sulawesi Selatan, Kota Makassar
Nilai Total: 549,780

2. SMAS Islam Athirah, Sulawesi Selatan, Kab Bone
Nilai Total: 549,709

3. SMAS Al Azhar Mandiri Palu, Sulawesi Tengah, Kota Palu
Nilai Total: 548,016

4. SMAN 5 Parepare, Sulawesi Selatan, Kota Parepare
Nilai Total: 539,336
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
Jurusan IPA, IPS, dan...
Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA akan Dihidupkan Kembali
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Perhatian, Ini 10 Kesalahan...
Perhatian, Ini 10 Kesalahan Fatal yang Bisa Menyebabkan Siswa Gagal Lolos UTBK SNBT 2025
3 Lokasi Pusat UTBK...
3 Lokasi Pusat UTBK 2025 di Unair, Peserta Ujian Harus Memakai Kemeja Putih
PASMAM 2025, FISIP Unpas...
PASMAM 2025, FISIP Unpas Gelar Lomba Simulasi Sidang ASEAN
10 SMA Negeri Terbaik...
10 SMA Negeri Terbaik di Jakarta Berdasarkan Nilai UTBK, Bisa Dijadikan Referensi
Peran Penting Orang...
Peran Penting Orang Tua Bukti Tingkatkan Kreativitas Pelajar SMA
Rekomendasi
Asbanda Luncurkan SP2D...
Asbanda Luncurkan SP2D Online, Bank Jatim Teken PKS Bersama Kemendagri
50 Ucapan Selamat Jumat...
50 Ucapan Selamat Jumat Agung 2025, Menyentuh, Religius, dan Penuh Harapan
Aktivis Jakarta Bahas...
Aktivis Jakarta Bahas 100 Hari Kerja Pramono-Doel, Ini Hasilnya
ICC Minta Hongaria Jelaskan...
ICC Minta Hongaria Jelaskan Kegagalan Menangkap Benjamin Netanyahu
Jumat Agung di Katedral...
Jumat Agung di Katedral Jakarta Tampilkan Drama Jalan Salib Mater Purissima
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
Berita Terkini
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
22 menit yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
1 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
4 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
4 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
13 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
14 jam yang lalu
Infografis
Muhammadiyah Masuk 10...
Muhammadiyah Masuk 10 Organisasi Keagamaan Terkaya di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved