Calon Mahasiswa UI, Catat Jadwal Penerimaan SNMPTN, PPKB dan Talent Scouting 2022

Senin, 24 Januari 2022 - 12:44 WIB
loading...
A A A
Proses seleksinya memperhatikan prestasi akademik dari siswa kelas 12. Serta jika ada tambahan melampirkan prestasi yang dicapai, baik itu kejuaraan atau lomba selama di sekolah.

Persyaratan dan dokumen untuk PPKB dan Talent Scouting

Persyaratan:
1. Peserta adalah kelas XII dan telah mendapatkan formulir melalui sekolah
2. Peserta adalah 50% terbaik di sekolahnya
3. Detail teknis pendaftaran dikirimkan bersama dengan formular
4. Memiliki kemampuan Bahasa Inggris khusus untuk peserta Talent Scouting (S1 KKI)

Setiap program studi S1 KKI memiliki persyaratan minimum skor TOEFL atau IELTS yang dapat dilihat pada persyaratan program studi saat melakukan pendaftaran

Dokumen penting:
1. Rapor 5 semester
2. Sertifikat bahasa Inggris bagi pendaftar Talent Scouting
3. Essay dalam bahasa Inggris bagi Talent Scouting dan bahasa Indonesia bagi PPKB
- Biodata singkat
- Motivasi memilih prodi tersebut
- Harapan dan cita-cita pengembangan diri jika diterima
- Dll
4. Sertifikat prestasi akademik dan non akademik.
(mpw)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1178 seconds (0.1#10.140)