Jalin Kerja Sama, IPB Kenalkan One Village One CEO ke Pemprov Jatim

Senin, 24 Januari 2022 - 19:47 WIB
loading...
A A A
Mendengar hal itu, Khofifah Indar Parawansa ingin mengembangkan OVOC di Jawa Timur. Ia mengatakan raw material yang dimiliki oleh masing-masing daerah di Jawa Timur berpotensi untuk dikembangkan dan akan menjadi bagian dari pentingnya CEO di masing-masing desa



Menurutnya, OVOC ini sesuatu yang akan menghasilkan inovasi dan kreativitas baru bagi pimpinan BUMDes.

“Artinya kami sangat serius untuk mengintervensi penguatan dan kemandirian desa termasuk BUMDes. Ada inovasi yang terkait tentang hilirisasi ini menjadi bagian yang penting. Jangan mengekspor raw material. Jadi lakukan hilirisasi lalu diekspor maka akan mendapat nilai tambah produk yang lebih besar,” tuturnya.
(mpw)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2077 seconds (0.1#10.140)