Ini Daya Tampung ITB Jalur SBMPTN 2022, Cek Keketatan Jurusan Pilihanmu

Minggu, 27 Februari 2022 - 00:01 WIB
loading...
Ini Daya Tampung ITB...
Institut Teknologi Bandung (ITB). Foto/Dok/Humas ITB
A A A
JAKARTA - Daya tampung Institut Teknologi Bandung ( ITB ) jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) akan menjadi pertimbangan calon mahasiswa dalam mengukur peluangnya masuk ke jurusan impiannya.

Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) telah merilis daya tampung program studi (prodi) SBMPTN 2022 di masing-masing perguruan tinggi negeri (PTN) di Indonesia. ITB menjadi salah satu sasaran favorit para calon mahasiswa baru.



Seperti diketahui, tahun lalu ITB menempati posisi kedua sebagai PTN dengan nilai rata-rata diterima tertinggi. Oleh karena itu, beberapa jurusan di ITB membuka kuota SBMPTN 2022 cukup banyak dan bisa dijadikan pertimbangan oleh calon mahasiswa.

ITB memiliki 22 program studi yang terdiri dari 19 jurusan Saintek dan 3 jurusan Soshum. Program studi tersebut tersebar di beberapa kampus ITB seperti Kampus Ganesha, Kampus Jatinangor dan Kampus Cirebon.

Meskipun sedikit, beberapa prodi di ITB membuka kuota atau daya tampung SBMPTN 2021 cukup banyak. Sehingga calon mahasiswa bisa lebih mudah mencari peluang lolos ITB.



Melansir dari laman ltmpt.ac.id, Sabtu (26/2/2022), yuk simak daya tampung ITB tahun 2022 untuk kelompok Saintek dan Soshum berikut ini:

Daya Tampung ITB Kelompok Saintek

1. Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB)
Daya tampung 2022: 150
Peminat 2021: 599
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Lulus SNBP 2025 di ITS,...
Lulus SNBP 2025 di ITS, IPB, dan ITB? Berikut Biaya Kuliahnya untuk Semua Jurusan
11 Prodi ITB Terbaik...
11 Prodi ITB Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2025, Pilihan Teratas untuk SNBT
5 Fakultas/Sekolah ITB...
5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Persaingan Tertinggi, Siap Daftar di SNBT 2025?
Link Cek Pengumuman...
Link Cek Pengumuman SNBP 2025 UI, UGM, ITB, dan IPB University
Lulus SNBP 2025? Begini...
Lulus SNBP 2025? Begini Cara Daftar Ulang di UI, UGM, dan ITB
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Daftar Kampus di Indonesia...
Daftar Kampus di Indonesia dengan Ilmuwan Terbanyak yang Masuk Peringkat Dunia
Pendidikan Dirut Pertamina...
Pendidikan Dirut Pertamina Simon Aloysius Mantiri yang Meminta Maaf Imbas Korupsi Tata Kelola Minyak
Rekomendasi
Islam Menentang Keras...
Islam Menentang Keras Dualisme Kepemimpinan dalam Negara
Hari Bumi, MNC Peduli...
Hari Bumi, MNC Peduli dan Park Hyatt Jakarta Gelar Edukasi dan Salurkan Makanan ke Warga Lebak Bulus
Seorang Istri Sebar...
Seorang Istri Sebar Video Perselingkuhan Suami, tapi Digugat Sang Wanita Simpanan
Justin Bieber Dikabarkan...
Justin Bieber Dikabarkan Bangkrut Imbas Terlilit Utang Rp320 Miliar
Umat Katolik Datangi...
Umat Katolik Datangi Kedubes Vatikan, Berdoa di Depan Lukisan Paus Fransiskus
Update 6 Kapolda di...
Update 6 Kapolda di Pulau Jawa April 2025, Nomor 3 Baru Ditunjuk
Berita Terkini
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
4 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Selamat...
10 Contoh Ucapan Selamat Hari Kartini dalam Bahasa Inggris untuk Berbagai Momen
5 jam yang lalu
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
6 jam yang lalu
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
8 jam yang lalu
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
17 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
18 jam yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved