SMK Pertanian Pembangunan Negeri Banjarbaru Lahirkan Regenerasi Petani Milenial

Minggu, 03 April 2022 - 21:19 WIB
loading...
SMK Pertanian Pembangunan...
Jurusan pertanian
A A A
JAKARTA - Sekolah Menengah Kejuruan-Pertanian Pembangunan ( SMK-PP ) Negeri Banjarbaru, selaku Provincial Project Implementation Unit (PPIU) Kalimantan Selatan menggelar District Multi Stakeholders Forum (DSMF).

Hadir di kesempatan itu, Kepala SMK-PP Negeri Banjarbaru, Budi Santoso yang memaparkan program-program institusi pendidikannya terkait petani milenial . Harapannya, melalui kegiatan DSMF ini dapat terjalin sinergi dari banyak pihak, khususnya instansi terkait.



“Kami harap semua ikut berperan dalam Program Yess ini, karena program ini bukan milik PPIU Kalsel, tapi milik Kabupaten Tanah Bumbu dalam mendukung regenerasi petani milenial di wilayah Kabupaten Bumbu,”ujar Budi dalam keterangan pers, Minggu (3/4/2022).

Hadir dan membuka DMSF di Tanah Bumbu, Andi Aminudin selaku Asisten 3 Bupati Tanah Bumbu mewakili Bupati Tanah Bumbu. Di kesempatan itu Andi menjelaskan bahwa Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu selalu siap mendukung dan memfasilitasi kegiatan Program Yess. Di mana program ini mendukung regenerasi petani di Indonesia, dan khususnya di Tanah Bumbu.

Selain itu kegiatan DMSF di Tanah Bumbu untuk mensosialisasikan dan mengkoordinasikan Program YESS di 2022 dengan SKPD-SKPD yang berada di Kabupaten Tanah Bumbu Provinsi Kalimantan Selatan dengan arahan dari Bappeda selaku DCT, Guna menindak lanjuti kegiatan-kegiatan yang dihadirkan oleh program YESS di Kabupaten Tanah Bumbu agar kegiatan-kegiatan Program Yess bisa di kolaborasikan dan terjadi sinergitas dengan pemerintah daerah.



Kegiatan sinergitas itu diantarnya Pelatihan pembuatan pakan, Memfasilitasi produk olahahan penerima HK, Membentuk sarana komunikasi, Menetapkan secretariat layanan pengaduan/konsultasi, Menganggarkan pendampingan terhadap Penerima HK, rapat antar SKPD, pemetaan dan seleksi peserta magang.

Hadir pada kegiatan kali ini di antaranya dari Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian, Bappeda, Dinas Penanaman Modal pelayanan 1 pintu, Dinas Pemberdayaan Masyarakat, Dinas Pendidikan, Dinas Sosial, Dinas Perikanan, Bank Kalsel, Asosiasi Pengusaha Indonesi, Balai Latihan Kerja.

Penerima Hibah Kompetitif, Duta Petani Milenial, P4S Sekar Rahayu, Mobilizer Kabupaten Tanah Bumbu, Fasilitator Muda Tanah Bumbu, Supporting Staff Tanah Bumbu, Perwakilan Dinas Ketenaga Kerjaan dan Transmigrasi, dan Perwakilan Dinas Perdagangan dan Perindustrian pun hadir dan menyatakan komitmennya untuk mendukung regenerasi petani.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini 10 Universitas dengan...
Ini 10 Universitas dengan Jurusan Teknik Pertanian Terbaik di Indonesia 2024
Riwayat Pendidikan Mentan...
Riwayat Pendidikan Mentan Amran Sulaiman Pencetus Program Petani Milenial 2024
Cara Daftar Petani Milenial...
Cara Daftar Petani Milenial 2024, Lengkap dengan Syarat yang Harus Dipenuhi
Cara Daftar Bakomsus...
Cara Daftar Bakomsus Polri 2024 Berikut Persyaratannya, Deadline 17 November
Syarat Pendaftaran Bintara...
Syarat Pendaftaran Bintara Polri Bakomsus untuk Lulusan SMA/SMK, D3, dan S1
Rekrutmen Bintara Polri...
Rekrutmen Bintara Polri Bakomsus 2024 Dibuka Hari Ini, Daftar Segera
Kerja Sama dengan IPB,...
Kerja Sama dengan IPB, SMK Pertanian Ini Siap Tampung 250 Siswa
Program Beasiswa Mencetak...
Program Beasiswa Mencetak 1.000 Sarjana Pertanian untuk Meningkatkan Ketahanan Pangan
90 Mahasiswa Unila Raih...
90 Mahasiswa Unila Raih Beasiswa Khusus untuk Cetak Sarjana Pertanian
Rekomendasi
Meghan Markle Tolak...
Meghan Markle Tolak Memutuskan Hubungan dengan Keluarga Kerajaan
Prabowo Kumpulkan Para...
Prabowo Kumpulkan Para Rektor Kampus Negeri Dan Swasta Sore Ini, Bahas Apa?
Sejarah Nuzulul Quran...
Sejarah Nuzulul Qur'an dan Amalan yang Dianjurkan
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
Nokia Gagal Melakukan...
Nokia Gagal Melakukan Panggilan Telepon Pertama di Bulan
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Berita Terkini
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka untuk Buka Puasa Bersama, Check It Out
3 jam yang lalu
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
4 jam yang lalu
Lowongan Kerja Sucofindo...
Lowongan Kerja Sucofindo di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, IPK 2.5 Bisa Daftar
4 jam yang lalu
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
11 jam yang lalu
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
15 jam yang lalu
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
15 jam yang lalu
Infografis
2025, Anggaran untuk...
2025, Anggaran untuk Pembangunan IKN Hanya Rp143 Miliar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved