Jurusan D3 Ini Sangat Dibutuhkan di Dunia Kerja, Tertarik?

Minggu, 08 Mei 2022 - 22:41 WIB
loading...
A A A
Jurusan D3 dengan prospek kerja bagus yang pertama adalah Broadcasting. Di era perkembangan pesat teknologi saat ini, jurusan D3 Broadcasting banyak dibutuhkan oleh perusahaan-perusahaan tertentu.

Lulusan D3 Broadcasting bisa bekerja di berbagai perusahaan media massa, selain itu, saat ini juga sudah mulai sering dijumpai portal-portal berita yang bisa dijadikan sebagai salah satu referensi pekerjaan. Lulusan D3 Broadcasting bisa menjadi penyiar berita, presenter, hingga kameramen dan editor.

Prospek Lulusan D3 Broadcasting: Media Massa, Portal Berita, Stasiun Televisi, Radio, Production House.

3. Teknik Mesin

Jurusan D3 dengan prospek kerja bagus yang selanjutnya adalah Teknik Mesin. Sama halnya dengan Akuntansi, saat ini lulusan Teknik menjadi salah satu lulusan yang paling sering dicari, dan salah satunya adalah jurusan Teknik Mesin.

Nantinya lulusan D3 Teknik Mesin akan menjadi ahli pada bidang otomotif, teknik produksi, hingga perawatan dan perbaikan mesin industri.

Prospek Lulusan D3 Teknik Mesin: PLN, Pertamina, Astra, dan lain-lain.

4. Perpajakan

Jurusan D3 dengan prospek kerja bagus yang berikutnya adalah Perpajakan. Selain prospek kerjanya yang bagus, gaji yang bisa didapat dari jurusan ini juga cukup menggiurkan.

Namun, tetap saja segala sesuatu memiliki harga yang pantas. Untuk bisa kuliah di perpajakan, dibutuhkan sumber daya manusia yang teliti dan punya analisis yang kuat. Angka dan data adalah makanan sehari-hari yang harus bisa diselesaikan tanpa kesalahan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Kader Hima Persis Diajak...
Kader Hima Persis Diajak Manfaatkan Aplikasi Resmi Organisasi
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
MNC University Kerja...
MNC University Kerja Sama dengan LSP SDM TIK untuk Tingkatkan Kompetensi Dosen dan Mahasiswa
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Rekomendasi
Sinopsis Film Mangku...
Sinopsis Film Mangku Pocong, Ketika Pocong, Pesugihan, dan Keluarga Jadi Teror Tak Terlupakan
Alasan Paula Verhoeven...
Alasan Paula Verhoeven Tak Dapat Nafkah Iddah setelah Cerai dari Baim Wong
Jaga Pertumbuhan Ekonomi...
Jaga Pertumbuhan Ekonomi Biru, Kadin-KKP Mitigasi Dampak Tarif Trump
ICC Minta Hongaria Jelaskan...
ICC Minta Hongaria Jelaskan Kegagalan Menangkap Benjamin Netanyahu
Amuk Massa! Mobil Polisi...
Amuk Massa! Mobil Polisi Dibakar saat Tangkap Pelaku Penganiayaan di Depok
ZEEKR 7GT Mobil Listrik...
ZEEKR 7GT Mobil Listrik Premium China yang Bisa Melesat 825 Km Sekali Cas
Berita Terkini
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
1 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
1 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
2 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
5 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
5 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
15 jam yang lalu
Infografis
Demo Menentang Presiden...
Demo Menentang Presiden AS Donald Trump Digelar di Penjuru Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved