Kuliah S1 Gratis di Jepang, Segera Daftar Beasiswa MEXT Gakubu 2023

Jum'at, 13 Mei 2022 - 10:36 WIB
loading...
A A A
9. Lembar hasil nilai JLPT/EJU/ J-Test/Nat-Test

10. Penghargaan Kompetisi dan pengalaman yang berkaitan dengan Jepang (opsional)

Prosedur pendaftaran

1. Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan saja yang boleh mendaftar.

2. Pelamar melakukan registrasi online di laman https://daftar.beasiswamext.com/

3. Setelah registrasi online, pelamar akan menerima e-mail konfirmasi. Cetak e-mail tersebut dan simpan/ingat “Nomor Ujian” yang diterima. Apabila dalam lima menit tidak menerima e-mail konfirmasi, silakan cek kotak all inbox atau spam pada e-mail. Apabila tidak ada pada inbox maupun kotak spam, hubungi beasiswa@dj.mofa.go.jp

4. Lengkapi dokumen-dokumen yang diperlukan sesuai instruksi. Seluruh dokumen yang sudah dilengkapi dan disusun sesuai urutan dimasukkan ke dalam 1 amplop besar (ukuran bebas) Tulis kode “Gakubu 2023_[nomor ujian]” pada kanan atas amplop. (Landscape)

5. Berkas dikirim ke Bagian Informasi dan Kebudayaan (Pendidikan), Kedutaan Besar Jepang, Jalan MH Thamrin Nomor 24, Jakarta 10350

6. Saat mengirim berkas, gunakan jasa pengiriman selain ojek online. Kami tidak akan melakukan konfirmasi penerimaan berkas

7. Berkas sudah harus tiba di Kedutaan Besar Jepang di Jakarta paling lambat 19 Mei 2022 pukul 23.59 WIB. Berkas tetap dapat diterima di luar jam kerja Kedutaan Besar Jepang (termasuk Sabtu dan Minggu). Hanya pelamar dengan dokumen lengkap dan diterima tidak melewati batas waktu yang akan diproses.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
15 Siswa MAN IC Serpong...
15 Siswa MAN IC Serpong Diterima di Universitas Ternama Dunia, Berikut Daftar Namanya
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa...
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa Pemerintah Ini Buka Pendaftaran di 2025
Universitas Matana Berikan...
Universitas Matana Berikan Beasiswa Khusus bagi Peserta SNBP 2025
Pendaftaran KJMU 2025...
Pendaftaran KJMU 2025 Sudah Dibuka, Siapkan KTP dan KK!
MNC University Kolaborasi...
MNC University Kolaborasi dengan Forum Komunikasi OSIS Kabupaten Bogor, Dukung Pengembangan Siswa dan Sediakan Beasiswa
Wujudkan 1.000 Sarjana...
Wujudkan 1.000 Sarjana Pertanian, 98 Mahasiswa USU Raih Beasiswa JHL Foundation
KIP Kuliah untuk 544.000...
KIP Kuliah untuk 544.000 Mahasiswa Sudah Ditransfer, Begini Cara Ceknya
Lebih dari 1 Juta Mahasiswa...
Lebih dari 1 Juta Mahasiswa akan Terima KIP Kuliah di Tahun Ini
Rekomendasi
4 Film Komedi Seru untuk...
4 Film Komedi Seru untuk Menemani Momen Libur Lebaran Bersama Keluarga
Gempa Besar M6,3 Guncang...
Gempa Besar M6,3 Guncang Maluku Barat Daya, Begini Analisa BMKG
Rekor Pertemuan Timnas...
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs China di Jakarta: Mampukah Garuda Kembali Menang?
Gunung Dukono Meletus,...
Gunung Dukono Meletus, Luncurkan Abu Vulkanik 1,9 Km
228 Kecelakaan Terjadi...
228 Kecelakaan Terjadi saat Lebaran, 22 Orang Tewas, 287 Luka-luka
Pecah Rekor Lagi, Harga...
Pecah Rekor Lagi, Harga Emas Antam Tembus Rp1.826.000 per Gram
Berita Terkini
Riwayat Pendidikan Maxime...
Riwayat Pendidikan Maxime Bouttier, Aktor Tampan yang Baru Melamar Luna Maya
11 jam yang lalu
Bestie, Ini 10 Ucapan...
Bestie, Ini 10 Ucapan Lebaran Hari Raya Idulfitri 2025 untuk Teman Kuliah
11 jam yang lalu
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
14 jam yang lalu
Pendidikan Ricky Kambuaya,...
Pendidikan Ricky Kambuaya, Pemain Timnas Indonesia yang Ternyata Mahasiswa S2 Ilmu Manajemen
15 jam yang lalu
7 Contoh Teks Pidato...
7 Contoh Teks Pidato Halalbihalal Idulftri 1446 H untuk Segala Suasana
16 jam yang lalu
Cerita Dosen Undip Berlebaran...
Cerita Dosen Undip Berlebaran Pertama Kali di Jerman untuk Kuliah di Kampusnya BJ Habibie
17 jam yang lalu
Infografis
Jurusan Kuliah yang...
Jurusan Kuliah yang Lulusannya Berpotensi Besar Kerja di BUMN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved