Tiga SD Raih Juara di Ajang Kompetisi Inovasi Siswa

Rabu, 08 Juni 2022 - 19:54 WIB
loading...
A A A
Daftar pemenang lengkap Trakindo Innovakids 2022 adalah sebagai berikut:

Pemenang 1 - SDN 1 TONGO, Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat - Tempat Cuci Tangan Elektrik

Pemenang 2 - SDN 4 KETAPANG, Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah - Bank Sampah

Pemenang 3 - SDN 005 SEKUPANG, Batam, Kepulauan Riau - Air Purifier

Presenter Terfavorit: Sapa Saya Raja - SDN 005 Sekupang, Batam, Kepulauan Riau

Berbicara di hadapan siswa-siswi dan guru-guru SD di seluruh Indonesia saat menyambut para finalis Trakindo Innovakids 2022 secara virtual, Bari Hamami, President Director Trakindo menekankan pentingnya pembentukan karakter untuk mendukung ilmu pengetahuan dalam pendidikan dasar.

“Ilmu pengetahuan membuat pintar, tetapi itu tidak cukup, harus diimbangi karakter yang mulia. Lewat Trakindo Innovakids 2022 pendidikan karakter dicapai melalui peningkatan kapasitas tenaga kependidikan, untuk mendorong siswa-siswi agar lebih kritis mengidentifikasi dan menyikapi permasalahan di sekitarnya, dan berani ikut andil dalam memberikan solusi," katanya.

"Yang kami berikan adalah kail, bukan ikan. Kami tidak memberikan semuanya, tapi untuk memancing semua pihak melakukan yang lebih baik lagi, sehingga bisa mengintegrasikan kekuatan kita bersama demi keberlanjutan pengembangan kualitas pendidikan di negara yang kita cintai ini,” lanjutnya.

Diadakan di tengah berbagai transformasi dan transisi cepat dan mendasar yang kini terjadi di dunia pendidikan dasar, Generasi Trakindo dan Trakindo Innovakids merupakan merupakan kontribusi Trakindo agar guru, siswa dan bahkan orang tua memiliki sistem pendukung (support system) yang kokoh untuk beradaptasi dengan perubahan yang terjadi, sambil tidak kehilangan fokus pada tujuan pendidikan dasar itu sendiri.

“Trakindo Innovakids 2022 juga sejalan dengan misi pendiri kami sejak 1970, yaitu menciptakan lapangan kerja yang layak dan berkualitas bagi sebanyak-banyaknya masyarakat Indonesia. Berangkat dari misi mulia ini, kami berkomitmen menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas melalui dukungan kami terhadap dunia pendidikan di Indonesia,” pungkasnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
50 Contoh Soal OSN IPA...
50 Contoh Soal OSN IPA SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya!
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Profil SDN Prayitna...
Profil SDN Prayitna Praya, Sekolah Emil Audero Sebelum jadi Kiper Kelas Dunia di Italia
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar, MNC Bank Gelar Program Renovasi dan Literasi Keuangan
Syarat Usia SPMB 2025...
Syarat Usia SPMB 2025 untuk Siswa SD, Umur 5 Tahun Bisa Daftar dengan Syarat Ini
Green School MNC Peduli...
Green School MNC Peduli dan MNC Land di SDN Babakan Kencana Dorong Kesadaran Lingkungan sejak Dini
Rekomendasi
Raih Gelar Liga ke-20,...
Raih Gelar Liga ke-20, Liverpool Klub Tersukses di Tanah Inggris
Liverpool Juara Liga...
Liverpool Juara Liga Inggris 2024/2025
Dzulqadah, Asal-usul...
Dzulqa'dah, Asal-usul dan Penamaannya sebagai Bulan Haram
Arne Slot Cetak Sejarah,...
Arne Slot Cetak Sejarah, Bawa Liverpool Juara di Musim Debut
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
14 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
20 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
21 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
21 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
22 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved