Ini 6 Kampus dengan Fakultas Kedokteran Terbaik di Dunia, Buruan Daftar

Rabu, 15 Juni 2022 - 20:06 WIB
loading...
Ini 6 Kampus dengan...
Sedikitnya ada enam kampus kedokteran terbaik di dunia. Foto DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sedikitnya ada enam kampus kedokteran terbaik di dunia. Dalam perkembangannya, jurusan kedokteran menjadi salah satu jurusan paling populer di perguruan tinggi.

Meski kerap disebut memiliki biaya yang mahal serta mata kuliah yang rumit, namun prospek kerja dari jurusan ini cukup bagus dan menjanjikan bagi alumninya.

Baca juga : Ini Rincian Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran di 6 PTN Favorit

Bersumber dari data QS World University Ranking by Subject 2022, berikut beberapa kampus dengan fakultas kedokteran terbaik di dunia :

1. Harvard University

Sebagai salah satu kampus unggulan, Harvard University juga memiliki fakultas kedokteran. Namanya adalah Harvard Medical School. Dikutip dari situs resminya, kampus kedokteran ini didirikan pada tahun 1782 dan menjadi salah satu sekolah kedokteran tertua di Amerika Serikat.

Tiga anggota pertama di fakultas ini adalah Benjamin Waterhouse (Profesor Teori dan Praktik Fisika), John Warren (Profesor Anatomi dan Bedah), serta Aaron Dexter (Profesor Kimia dan Materia Medica/farmakologi).

Berdasarkan data QS World University Ranking tahun 2022, Harvard University berada di posisi pertama dalam subject fakultas kedokteran terbaik. Dalam hal ini, Harvard Medical School berhasil mengalahkan beberapa perguruan tinggi terkemuka lainnya.

Baca juga : Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran Mahal, Ini Biaya di 3 PTN Favorit Indonesia

2. University of Oxford
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Peluang Kerja Sama dengan LP3I
7 Dokter Spesialis Paling...
7 Dokter Spesialis Paling Dibutuhkan Masyarakat, Bisa Jadi Pilihan Mahasiswa Kedokteran
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
MNC University-MarkPlus...
MNC University-MarkPlus Institute Perkuat Sinergi Akademik dan Industri
Rekomendasi
Link Streaming Barcelona...
Link Streaming Barcelona vs Mallorca LaLiga 2024/25 di VISION+
Lyodra Kenang Momen...
Lyodra Kenang Momen Berharga Bersama Paus Fransiskus: Rest In Love Pope
Pasar Saham Menghijau,...
Pasar Saham Menghijau, IHSG Dibuka Menguat ke Level 6.455
Kedubes Vatikan Dibuka...
Kedubes Vatikan Dibuka untuk Umum, Dikunjungi Warga yang Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus
Rektor Unhan Lantik...
Rektor Unhan Lantik Dave Laksono Jadi Ketua Umum Ikatan Alumni Universitas Pertahanan
Gibran Buat Konten Bonus...
Gibran Buat Konten Bonus Demografi, PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja Gitu Lho!
Berita Terkini
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
2 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Selamat...
10 Contoh Ucapan Selamat Hari Kartini dalam Bahasa Inggris untuk Berbagai Momen
3 jam yang lalu
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
4 jam yang lalu
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
6 jam yang lalu
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
15 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
16 jam yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved