Ini 5 Jurusan Soshum yang Paling Mudah Cari Kerja

Senin, 25 Juli 2022 - 17:49 WIB
loading...
Ini 5 Jurusan Soshum...
Jurusan soshum atau sosial umum yang memiliki prospek kerja bagus tentunya jadi incaran anak IPS. Foto DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - Jurusan soshum atau sosial umum yang memiliki prospek kerja bagus tentunya jadi incaran anak IPS. Untuk anak soshum yang sedang kebingungan mencari jurusan kuliah, lima jurusan ini bisa jadi rekomendasi terbaik.

Dalam memilih jurusan kuliah, seseorang biasanya mengutamakan prospek kerjanya terlebih dahulu. Karena bekerja adalah salah satu tujuan utama seseorang menempa bangku kuliah.

Baca juga : Jurusan Soshum Sepi Peminat dengan Peluang Kerja Tinggi, Tertarik?

Namun dalam pemilihan ini juga harus disesuaikan dengan passion. Karena akan percumah bila memiliki prospek kerja yang bagus namun tidak menyukai pekerjaan tersebut, yang ada hanya akan merasa terpaksa dalam menjalaninya.

Berikut lima jurusan soshum yang paling mudah cari kerja seperti dilansir dari berbagai sumber :

1. Ilmu Komunikasi

Ilmu yang berkaitan tentang bagaimana proses komunikasi berjalan dengan baik ini mempelajari banyak aspek, mulai dari humas, pemasaran, periklanan, broadcasting, serta fotografi.

Prospek kerja dari jurusan soshum ini juga sangat luas, seperti reporter, broadcasting di TV, photographer, humas, penyiar radio, content writer, hingga PNS. Namun persaingan masuk jurusan ini juga tinggi.

2. Akuntansi

Jurusan soshum yang lebih menekankan pada hitung-hitungan ini banyak terdapat di Universitas ternama di Indonesia. Prospek kerja dari jurusan ini tidaklah hanya menjadi akuntan saja.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
P2G Ungkap Plus Minus...
P2G Ungkap Plus Minus Kembalinya Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA
PGRI Dukung Rencana...
PGRI Dukung Rencana Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali Diterapkan di SMA
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
Jurusan IPA, IPS, dan...
Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA akan Dihidupkan Kembali
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Rekomendasi
Hingga Akhir Maret 2025,...
Hingga Akhir Maret 2025, MUF Catatkan Pembiayaan Baru Rp5,7 Triliun
Telkom Indonesia Hadirkan...
Telkom Indonesia Hadirkan Data Center di Batam, Kapasitas Capai 54 MW
RSIJ Cempaka Putih,...
RSIJ Cempaka Putih, FKUI, dan RSCM Kerja Sama Pendidikan dan Layanan Kesehatan
Layanan Kripto Global...
Layanan Kripto Global Terdampak Gangguan AWS, Indodax Tetap Aman
Sutradara Ingin Hapus...
Sutradara Ingin Hapus Donald Trump dari Home Alone 2, tapi Takut Diusir dari Amerika
PLN Icon Plus Perkuat...
PLN Icon Plus Perkuat Sinergi Wujudkan Tema Besar Tahun 2025
Berita Terkini
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
3 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
8 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
9 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
12 jam yang lalu
Mendikti Saintek akan...
Mendikti Saintek akan Luncurkan Program Ini di Hardiknas 2025, Kampus Siap-siap!
12 jam yang lalu
MNC Sekuritas dan MNC...
MNC Sekuritas dan MNC University Resmikan Kerja Sama Edukasi, Sinergi Kembangkan Pasar Modal
15 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved