8 Sekolah Kedinasan Terbaik di Jakarta dan Sekitarnya, Kuliah Gratis serta Auto PNS

Kamis, 04 Agustus 2022 - 14:26 WIB
loading...
8 Sekolah Kedinasan...
8 sekolah kedinasan terbaik di Jakarta dan sekitarnya. Kuliah Gratis serta auto PNS. Foto/Dok/IPDN.
A A A
JAKARTA - Sekolah kedinasan terbaik yang dinaungi instansi pemerintah banyak yang berdomisili di DKI Jakarta dan wilayah sekitarnya. Kuliah gratis dan berpeluang menjadi PNS menjadi salah satu alasan sekolah kedinasan ini diburu oleh masyarakat.

Tahun ini ada delapan instansi yang membuka rekrutmen di seleksi sekolah kedinasan, meliputi Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Keuangan, Kementerian Hukum dan HAM, Badan Pusat Statistik, Badan Intelijen Negara, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, Badan Siber dan Sandi Negara serta Kementerian Perhubungan.

Dikutip dari masing-masing laman resmi sekolah kedinasan, berikut ini sekolah kedinasan terbaik yang berdomisili di DKI Jakarta dan sekitarnya.

Baca: Delapan Kampus dengan Jurusan Biologi Terbaik di Indonesia, Mana Favoritmu?

1. Politeknik Statistika STIS

Politeknik Statistika STIS berada di bawah naungan Badan Pusat Statistika. Dikutip dari laman resminya, Politeknik Statistika STIS berada di Jalan Otto Iskandardinata No 64 C, Jakarta Timur.

Politeknik Statistika STIS mempunyai tiga program studi. Yakni, Program Studi DIII Statistika, Program Studi DIV Statistika, dan Program Studi DIV Komputasi Statistika.

2. Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Jakarta

Pada Maret 2000, Pendidikan dan Latihan Ahli Pelayaran (PLAP) berubah status menjadi STIP dengan struktur organisasi baru yang berlaku sejak tahun ajaran 1995/1996 yang mengelola tiga jurusan yaitu Nautika, Teknika, dan Ketatalaksanaan Angkutan Laut dan Kepelabuhanan.

STIP Jakarta yang berada di bawah naungan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) ini berlokasi di Jalan Marunda Makmur, Cilincing, Jakarta Utara.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pendaftaran Sekolah...
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2025 STIS Akan Dibuka, Lulus Jadi PNS BPS
8 Sekolah Kedinasan...
8 Sekolah Kedinasan dengan Akreditasi Unggul, Lulus Jadi PNS dan Prajurit Muda
10 Sekolah Kedinasan...
10 Sekolah Kedinasan Gratis yang Banyak Diburu di 2024, Lulus Jadi PNS
Mitos atau Fakta, Kuliah...
Mitos atau Fakta, Kuliah di PKN STAN Gratis dan Dapat Uang Saku?
Resmi, Daftar PKN STAN...
Resmi, Daftar PKN STAN 2025 Tidak Lagi Pakai Nilai UTBK
Cara Daftar PKN STAN...
Cara Daftar PKN STAN 2025/2026, Sekolah Kedinasan Favorit CPNS
Resmikan Gedung Baru...
Resmikan Gedung Baru IPDN, Menko AHY: Ciptakan Birokrasi Adaptif, Inovatif, dan Berkelanjutan
Dies Natalis Ke-69 IPDN...
Dies Natalis Ke-69 IPDN di Jatinangor, Hadi Prabowo: Perguruan Tinggi Kedinasan Hebat
Menteri P2MI Ajak Praja...
Menteri P2MI Ajak Praja IPDN Viralkan #KerjaSajaDuludiLuarNegeri
Rekomendasi
Sinopsis Layar Drama...
Sinopsis Layar Drama Indonesia Terbelenggu Rindu Eps 238: Detik-detik Keluarnya Hasil Tes DNA Ulang Amira dan Vernie
Halalbihalal Peradi...
Halalbihalal Peradi SAI 2025: Dari Hati ke Hati Mewujudkan Soliditas
Halus FC Tundukkan Tiga...
Halus FC Tundukkan Tiga Radja United 4-1 di Liga Futsal Profesional 2025
Sinopsis Layar Drama...
Sinopsis Layar Drama Indonesia 'Mencintaimu Sekali Lagi' Eps 140: Janji Setia Arini
Nama Operasi Bunyan...
Nama Operasi Bunyan Marsoos Terinspirasi dari Alquran Surat As-Shaff Ayat 4
SIG Dukung BUMN Perkuat...
SIG Dukung BUMN Perkuat Komunikasi Berbasis AI
Berita Terkini
Riwayat Pendidikan Jenderal...
Riwayat Pendidikan Jenderal Gatot Nurmantyo, Mantan Panglima TNI di Era Joko Widodo
Kemendiktisaintek Luncurkan...
Kemendiktisaintek Luncurkan Kampus Berdampak: Dorong Perguruan Tinggi Jadi Motor Perubahan Sosial
Pendidikan Indonesia...
Pendidikan Indonesia di Titik Nadir? Ini Seruan Kritis GSM pada Hardiknas 2025
Rekrutmen Pegawai Bank...
Rekrutmen Pegawai Bank Indonesia 2025 Dibuka Besok, Ini Link Pendaftarannya
Pendaftaran Sekolah...
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2025 STIS Akan Dibuka, Lulus Jadi PNS BPS
33 Jurusan Unesa dengan...
33 Jurusan Unesa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBT 2025, Prodi D4 Ini Juaranya
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved