Ini 5 Universitas dengan Jurusan Filsafat Terbaik di Indonesia

Kamis, 04 Agustus 2022 - 17:09 WIB
loading...
Ini 5 Universitas dengan...
Sedikitnya ada lima universitas dengan jurusan Filsafat terbaik di Indonesia. Salah satunya UGM. Foto DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sedikitnya ada lima universitas dengan jurusan Filsafat terbaik di Indonesia. Ilmu filsafat merupakan salah satu ilmu tertua di dunia. Bahkan, tak jarang ada anggapan bahwa filsafat menjadi induk ilmu pengetahuan lainnya.

Di Indonesia sendiri, beberapa perguruan tinggi negeri maupun swasta memiliki program studi seputar ilmu Filsafat. Akan tetapi, jika dibandingkan dengan jurusan lainnya, prodi Filsafat cukup jarang ditemukan, alias hanya kampus tertentu yang menyediakannya.

Baca juga : Lulusan Ilmu Filsafat Bisa Bekerja sebagai Apa?

Berikut lima universitas dengan jurusan filsafat terbaik di Indonesia :

1. Universitas Indonesia (UI)

Universitas Indonesia merupakan salah satu perguruan tinggi terbaik di tanah air. Dari berbagai jurusan yang disediakan, salah satu diantaranya adalah Program Studi S1 Ilmu Filsafat.

Dikutip dari situs resminya, jurusan ilmu Filsafat berada di Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Indonesia. Tak hanya program Sarjana, UI juga membuka program Magister Ilmu Filsafat dan Program Doktor Ilmu Filsafat.

Untuk akreditasinya sendiri, Program S1 Ilmu Filsafat memiliki peringkat A dengan SK terakhir tahun 2017. Kemudian, program S2 Ilmu Filsafat juga memiliki Peringkat A dengan SK terakhir tahun 2019. Sedangkan Program S3 Ilmu Filsafat memiliki akreditasi B dengan SK terakhir tahun 2020.

2. Universitas Gadjah Mada (UGM)

Fakultas Filsafat Universitas Gadjah Mada berdiri pada 18 Agustus 1967. Pendiriannya didasarkan pada Surat Keputusan Direktur Jenderal Perguruan Tinggi Nomor 90/1967 Tanggal 7 Agustus 1967.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Rekomendasi
Hizbullah Peringatkan...
Hizbullah Peringatkan Israel: Waktu Tidak Tak Terbatas!
Sempat Macet Horor,...
Sempat Macet Horor, Lalu Lintas di Tanjung Priok Sudah Lengang Siang Ini
NEC Raih Standar Emas...
NEC Raih Standar Emas Perlindungan Data, Jaga Keamanan Informasi dari Penjahat Siber
Satpol PP Bongkar Tenda...
Satpol PP Bongkar Tenda Demonstran Tolak UU TNI tapi Biarkan Parkir Liar Tanah Abang, Pramono Geram
Stadion Delta Sidoarjo...
Stadion Delta Sidoarjo Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Prihatin Masalah Kesehatan...
Prihatin Masalah Kesehatan Ibu Hamil, FK Unair Adakan Bakti Sosial di Tambaksari
Berita Terkini
Ini Alasan PB PGRI Dukung...
Ini Alasan PB PGRI Dukung Kembalinya Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA
14 menit yang lalu
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
3 jam yang lalu
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
3 jam yang lalu
4 Materi Seleksi Kompetensi...
4 Materi Seleksi Kompetensi PPPK Kemenkumham 2024, Cek Jadwal Lengkapnya di Sini!
4 jam yang lalu
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
8 jam yang lalu
Tes Online Rekrutmen...
Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dimulai Hari Ini, Simak 5 Hal Penting Berikut
8 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved