Sederet Alumni Universitas Lampung yang Sukses, dari Penulis hingga Jaksa Agung

Senin, 22 Agustus 2022 - 23:14 WIB
loading...
A A A
Rifian Al Chepy merupakan lulusan FKIP (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) Unila. Ketika masih mahasiswa, dia juga sangat aktif di sejumlah organisasi, gemar mengorganisir massa, orasi, baca puisi, dan menyanyi.

Pada 1992 ia membentuk Teater Kurusetra UKMBS Unila bersama Iswadi, Panji dkk dan menjadikan UKM ini paling banyak peminatnya di tahun 1995. Kini bapak tiga anak ini menjabat sebagai Ketua Umum Dewan Kesenian Metro (DKM) dan Kepala Bidang Kebudayaan di Dinas Dikbudpora kota Metro.

Di samping menjadi pengurus DKM, ia juga mengurusi penyandang difabel yang berusia sekolah dengan menjadi ketua Pokja Pendidikan Inklusi Metro yang dilantik oleh perwakilan Unesco. Pendidikan Inklusi di Metro bahkan menjadi model pendidikan inklusi pertama di Lampung.

3. H. Umar Ahmad, Bupati Tulang Bawang Barat

Alumni Fakultas Pertanian Universitas Lampung (Unila) angkatan 2004 ini adalah Bupati Kabupaten Tulang Bawang Barat yang menjabat dari tahun 2011. Sebelumnya, ia adalah wakil bupati yang berpasangan dengan bupati Bachtiar Basri.

Di kalangan aktifis kampus Unila, nama Umar Ahmad sudah banyak dikenal. Umar Ahmad juga pernah menjabat sebagai Gubernur Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Unila.

Selanjutnya secara berturut-turut ia menjadi sekretaris Asosiasi Pertanian Ubi Kayu Lampung serta Ketua Bidang di Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) cabang Bandar Lampung.

Di dunia politik, Umar Ahmad dipercaya menjabat sebagai Wakil Ketua DPC PDIP Perjuangan Kabupaten Tulang Bawang sebelum pemekaran wilayah Daerah Otonomi Baru (DOB) Kabupaten Tulang Barat.

4. Alimin Abdullah, ahli perminyakan yang terjun ke dunia politik

Almamater Fakultas Pertanian Universitas Lampung tahun 1968–1972 ini dikenal aktif dalam berbagai kegiatan organisasi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mahasiswa DKV MNC University...
Mahasiswa DKV MNC University Kunjungi IDDC, Perluas Pengetahuan tentang Desain dan Industri Kreatif
Kapan Dana KJMU 2025...
Kapan Dana KJMU 2025 Cair? Ini Jadwal Resmi dan Syarat Penerimanya
Mahasiswa Sains Komunikasi...
Mahasiswa Sains Komunikasi MNC University Belajar Dubbing di Studio MNC Animation
Profil 2 Figur Ternama...
Profil 2 Figur Ternama Lulusan SMAN 21 Surabaya, Ada Idolamu?
Universitas Sanata Dharma...
Universitas Sanata Dharma Kukuhkan 3 Guru Besar Baru
Pendaftaran Kuliah ke...
Pendaftaran Kuliah ke Universitas Al Azhar Mesir 2025 Dibuka Hari Ini, Cek Juknisnya
Kepala LL Dikti IV Tinjau...
Kepala LL Dikti IV Tinjau Fasilitas Kampus STMIK AMIKBANDUNG
Peluang Pengelolaan...
Peluang Pengelolaan Zakat dan Infak di Kampus Negeri: Sinergi antara Baznas dan Lembaga Amil Zakat
Mahasiswa Diajak Bersama-sama...
Mahasiswa Diajak Bersama-sama Kawal Implementasi UU TNI Terbaru
Rekomendasi
Hamas Berharap Paus...
Hamas Berharap Paus Leo XIV Perkuat Dukungan pada Mereka yang Tertindas
BREAKING NEWS! Pakistan...
BREAKING NEWS! Pakistan Balas Serangan India, Luncurkan Operasi Bunyan Marsoos
5 Kesamaan Jokowi dan...
5 Kesamaan Jokowi dan Dedi Mulyadi, Nomor 2 Kedepankan Hal-hal Populis Demi Simpati Rakyat
Arsenal Siap Beri Guard...
Arsenal Siap Beri Guard of Honour untuk Liverpool, Laga Perpisahan Trent Alexander-Arnold?
Jelang Musim Haji, Ini...
Jelang Musim Haji, Ini 5 Tips Mencegah Mabuk Udara di Pesawat
Turki Dukung Pakistan,...
Turki Dukung Pakistan, Israel Dukung India, Negara-negara Teluk Ingin Mediasi
Berita Terkini
Pendaftaran Sekolah...
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2025 STIS Akan Dibuka, Lulus Jadi PNS BPS
33 Jurusan Unesa dengan...
33 Jurusan Unesa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBT 2025, Prodi D4 Ini Juaranya
Luna Maya Lulusan Mana?...
Luna Maya Lulusan Mana? Ini Jejak Pendidikan Istri Maxime Bouttier
Universitas Brawijaya...
Universitas Brawijaya Buka Lowongan Asisten Peneliti 2025, Simak Persyaratannya
Prof Didik J Rachbini...
Prof Didik J Rachbini Kembali Terpilih sebagai Rektor Universitas Paramadina
50 Contoh Soal Tes Wawasan...
50 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan Beserta Jawabannya untuk Seleksi CPNS dan BUMN
Infografis
25 Drone Kamikaze yang...
25 Drone Kamikaze yang Dioperasikan India Ditembak Jatuh Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved